Daftar 187 Jenis Jabatan Fungsional yang Bisa Diisi PPPK Tahun 2022

- Editor

Jumat, 1 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jabatan fungsional PPPK Tahun 2022– Pada tahun ini, pemerintah segera akan membuka rekuitmen CPNS dan PPPK Tahun 2022. Tidak tanggung-tanggung, pemerintah akan membuka formasi dengan jumlah sebanyak 1.086.128 orang.  Dengan porsi masing-masing, kuota sebanyak 758.018 untuk formasi guru dan  juga memberikan formasi untuk jabatan fungsional selain guru sebanyak 184.239.

Nah, pembukaan jenis formasi untuk jabatan fungsional selain guru ini telah diatur pemerintah dalam aturan baru mengenai daftar jabatan fungsional yang bisa diisi oleh Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Aturan tersebut, yakni Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kepmenpan RB) Nomor 76 Tahun 2022.

Kepmenpan RB Nomor 76 Tahun 2022 tentang Jabatan Fungsional yang Dapat Diisi oleh PPPK. Keputusan tersebut ditandatangani Menpan RB Tjahjo Kumolo di Jakarta pada 14 Maret 2022.

Sebelumnya, dalam Kepmenpan RB Nomor 1197 Tahun 2021 hanya terdapat 185 jabatan fungsional yang bisa diisi PPPK. Sekarang, berdasarkan ketentuan Kepmenpan RB Nomor 76 Tahun 2022, terdapat 187 jabatan fungsional yang dapat diisi oleh PPPK, sebagaimana tertuang dalam lampiran keputusan tersebut.

Halaman Selanjutnya

187 jabatan fungsional bisa diisi PPPK

Berita Terkait

ASN Bisa Naik Pangkat 6 Kali dalam Setahun, Kabar Gembira bagi Para Abdi Negara
Pengertian Best Practice, Contoh dan Cara Menyusunnya
Ingin Mendapatkan Sertifikasi Guru? Simak Syaratnya di Sini!
Cara, Syarat dan Lamanya Kenaikan Pangkat Reguler
Panduan Login dan Mengoperasikan Sispena Akreditasi 2023
Berikut Syarat dan Lowongan Dosen Praktisi 2023
Minat jadi dosen praktisi? Berikut gaji yang didapat
Syarat Menjadi Dosen Praktisi untuk Semua Kandidat
Berita ini 65 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Juni 2023 - 07:52 WIB

ASN Bisa Naik Pangkat 6 Kali dalam Setahun, Kabar Gembira bagi Para Abdi Negara

Selasa, 6 Juni 2023 - 21:44 WIB

Pengertian Best Practice, Contoh dan Cara Menyusunnya

Sabtu, 8 April 2023 - 12:33 WIB

Ingin Mendapatkan Sertifikasi Guru? Simak Syaratnya di Sini!

Kamis, 6 April 2023 - 18:00 WIB

Cara, Syarat dan Lamanya Kenaikan Pangkat Reguler

Rabu, 5 April 2023 - 13:10 WIB

Panduan Login dan Mengoperasikan Sispena Akreditasi 2023

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis