Link Download Materi 1 : Urgensi Evaluasi Pembelajaran dan Penyusunan Rapor Pendidikan

- Editor

Minggu, 28 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Diklat Nasional Bersertifikat 35 JP yang diselenggarakan oleh Diklat.co dengan judul Optimalisasi Evaluasi Pembelajaran dan Penyusunan Rapor Pendidikan. Pada hari ini merupakan pertemuan pertama.

Materi pertemuan pertama ini disampaikan oleh Ibu Tutik Wijayanti, M.Pd. beliau merupakan Dosen Universitas Negeri Semarang dan Pakar Evaluasi Pendidikan.

Pertemuan pertama hari ini diikuti dengan antusias oleh ribuan peserta yang tergabung melalui Zoom Meeting dan Streaming Youtube Diklat.co.

Berdasarkan materi yang disampaikan oleh ibu Tutik Wijayanti, Tujuan materi pertemuan pertama ini yaitu sebagai berikut:

  1. Menambah wawasan bagi guru mengenai Urgensi Evaluasi Pembelajaran
  2. Menambah pengetahuan bahwa kegiatan pembelajaran tidak akan pernah lepas dari kegiatan evaluasi
  3. Memahami tentang Rapor Pendidikan dan penyusunannya

Yuk simak review materi pertemuan pertama Diklat Nasional

Review Pertemuan Pertama

Urgensi Evaluasi Pembelajaran dan Penyusunan Rapor Pendidikan

Kita tahu bersama bahwa serangkaian program pembelajaran tidak akan lepas dari yang namanya kegiatan evaluasi. Evaluasi pembelajaran perlu dilakukan karena memiliki beberapa alasan penting, antara lain yaitu:

1. Mengukur pencapaian tujuan pembelajaran

Evaluasi pembelajaran membantu mengukur sejauh mana siswa mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan. Dengan melakukan evaluasi secara sistematis, guru dapat menilai pemahaman dan keterampilan siswa dalam materi pembelajaran tertentu.

2. Memahami kebutuhan individu siswa

Setiap siswa memiliki kebutuhan dan gaya belajar yang berbeda. Evaluasi pembelajaran membantu guru mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan siswa secara individual.

3. Memperbaiki pengajaran

Dengan menganalisis hasil evaluasi, guru dapat mengidentifikasi area yang perlu diperbaiki dalam pengajaran mereka. Hal ini memungkinkan guru dapat mengubah strategi pengajaran, menyesuaikan materi, atau menggunakan pendekatan yang berbeda untuk meningkatkan pengalaman belajar siswa.

4. Mendorong pembelajaran aktif

Evaluasi pembelajaran dapat mendorong siswa untuk terlibat dalam proses pembelajaran secara aktif. Dengan adanya evaluasi, siswa merasa memiliki tanggung jawab untuk memahami dan menguasai materi pembelajaran.

Halaman selanjutnya,

Link download materi..

Berita Terkait

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!
Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya
Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran
Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April
Semua Guru Tanpa Terkecuali Wajib Bersiap pada 21 Maret 2024, Ada Agenda Kemdikbud!
Wajib Dicatat, Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi Diberikan Kesempatan Hanya Sampai Tanggal 18 Maret 
Mewujudkan Akselerasi Implementasi Kurikulum Merdeka di Madrasah: Bergabunglah dengan e-Guru.id Diklat Nasional!
Berita ini 2,294 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 20:28 WIB

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital

Rabu, 10 Juli 2024 - 20:03 WIB

Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!

Kamis, 30 Mei 2024 - 18:07 WIB

Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya

Senin, 20 Mei 2024 - 06:09 WIB

Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran

Sabtu, 13 April 2024 - 17:50 WIB

Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis