Daftar Sekarang! Diklat 32JP : Penyusunan Makalah Best Practice

- Editor

Rabu, 23 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makalah best practice merupakan karya tulis ilmiah yang berisi tentang pengalaman praktik terbaik dan keberhasilan guru dalam proses pembelajaran. Penyususnan makalah best practice digunakan sebagai angka kredit dalam kenaikan pangkat.

Dalam menyusun best practice yang digunakan untuk syarat pemenuhan angka kredit fungsional guru, maka harus memperhatikan bahwa struktur, mekanisme, bukti fisik, dan proses penyusunan best practice sesuai dengan buku 4 Pedoman Kegiatan PKB Guru Pembelajar Kemendikbud RI.

Untuk dapat menyusun makalah best practice dengan mudah maka Anda dapat mengikuti pelatihan dibawah ini.

Pelatihan yang dapat Anda ikuti adalah pelatihan dengan judul “Membuat Makalah Best Practice” yang diselenggarakan oleh e-Guru.id secara online.

Pelatihan ini akan menghadirkan narasumber yang sangat luar biasa san tentunya berpengalaman di bidangnya, narasumber tersebut adalah Ibu Supiani, M.Pd sebagai instruktur e-Guru.id.

Pelatihan ini akan dilaksanakan pada tanggal 7 Maret 2022 sampai dengan 19 Maret 2022 secara online melalui Zoom Meeting dan Grup Telegram dan dimulai pukul 19.30.

Pada pelatihan ini tentu peserta akan mendapatkan fasilitas pelatihan diantaranya adalah sebagai berikut :

  1. Materi Pelatihan
  2. E-Sertifikat 32JP
  3. Full Support dari Tim Instruktur
  4. Laporan Pengembangan Diri

Berikut terdapat beberapa materi pelatihan yang akan disampaikan oleh narasumber yang  tentunya menarik dan akan membantu Anda dalam menyusun makalah best practice, yaitu sebagai berikut :

  1. Identifikasi Masalah dan Membuat Judul Makalah
  2. Mencari Referensi yang Sesuai dengan Rancangan Pelatihan
  3. Pelaksanaan Program
  4. Hasil Penelitian
  5. Menyusun Laporan Penelitian
  6. Evaluasi

Bagi Anda yang berminat untuk mengikuti pelatihan ini, maka Anda dapat melakukan pendaftaran dan membayar biaya registrasi pendaftaran sebesar Rp 97.000 saja.

Anda dapat melakukan pendaftaran dengan cara :

KLIK DISINI

KLIK DISINI

Tujuan dalam menyusun best practice adalah untuk menyelesaikan masalah pendidikan, membangun kepekaan dan kemampuan berpikir kritis, menciptakan inovasi dan mutu layanan 8 standar pendidikan, membangun kemampuan PTK dalam menyusun penyelesaian masalah dengan sistematis dan logis.

Terdapat ciri-ciri best practice yang dapat diketahui sebagai berikut :

  1. Original, ide penyelesaian suatu masalah harus benar-benar berasal dari pihak penulis.
  2. Inovatif, penulis mampu memperkenalkan praktik atau proses baru dalam menyelesaikan suatu masalah dimana praktik tersebut belum pernah ada sebelumnya.
  3. Kreatif, ide praktik dalam menyelesaikan masalah berbeda dari yang lain dan menghubungkan hal-hal lain yang tadinya tidak berhubungan.
  4. Efektif, praktik yang disampaikan benar-benar bias menyelesaikan masalah yang dihadapi atau on point dalam mengatasi masalah.
  5. Efisien, penulis menyelesaikan masalah dengan cara-cara yang mampu memaksimalkan sumber daya yang ada.
  6. Menginspirasi, ide penyelesaian masalah dapat menginspirasi rekan-rekan seprofesinya atau para pemangku kebijakan.
  7. Cara terbaik, cara yang ditulis merupakan yang terbaik dari cara yang ada atau cara alternative lainnya.
  8. Berkelanjutan, praktik baik yang ditulis dapat memberikan dampak dan manfaat yang berkelanjutan atau tidak hanya sesaat.

Tips yang dapat Anda lakukan agar makalah dapat diterima dan dapat memperoleh angka kredit adalah sebagai berikut:

  1. Makalah yang diserahkan adalah asli, apabila fotokopi maka harus menyerahkan surat pernyataan keaslian yang diberikan oleh kepa sekolah yang disertai dengan tanda tangan kepala sekolah dan cap dari sekolah yang bersangkutan.
  2. Menyerahkan surat keterangan dari pengelola perpustakaan sekolah yang menyatakan bahwa arsip dari makalah telah disimpan di perpustakaan sekolah.

Apabila makalah best practice diterima, maka skor yang akan didapatkan dalam angka kredit adalah 2, dan apabila ditolak maka terdapat alasan dalam penolakan. Alasan-alasan dalam penolakan makalah best practice dapat berupa :

  1. Sistematika makalah dalam penulisan yang belum sesuai dengan pedoman. Maka perlu diperbaiki berdasarkan dengan sistematika penulisan.
  2. Kurang atau tidak adanya data pendukung makalah yang kuat.

Penulis : Eka Susiyanti

Berita Terkait

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Jumat, 1 November 2024 - 20:28 WIB

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:38 WIB

Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis