TPG Triwulan 1 Bisa Gagal Cair, Simak Penyebabnya!

- Editor

Sabtu, 25 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sunter terdengar kabar bahwa guru akan menerima tunjangan, tunjangan tersebut tak lain ialah TPG 2023 atau tunjangan profesi guru. Di mana tunjangan profesi guru ini direncanakan akan cair pada triwulan 1 tahun 2023, namun terlepas dari itu para guru harus dapat memperhatikan terkait tunjangan yang bisa gagal cair.

Gagalnya pencairan tunjangan profesi guru ini bisa disebabkan karena enam kategori yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Sudah pasti, kegagalan pencairan tunjangan ini sangat dihindari oleh para guru sertifikasi. Pasalnya tunjangan ini sudah pasti sangat dinanti-nanti.

Oleh karena itu, para guru sertifikasi harus rajin untuk update berita terbaru terkait tunjangan sertifikasi guru sehingga mengetahui terkait informasi mengenai kriteria yang bisa menyebabkan tunjangan profesi guru gagal cair. Berikut ini kriteria yang dapat menyebabkan tunjangan guru sertifikasi gagal cair:

  • Disebabkan karena NUPTK tidak valid, biasanya banyak sekali guru yang mengalami hal tersebut. Hal ini tidak bisa dianggap remeh oleh para guru pasalnya ketidak validan NUPTK ini akan berpengaruh pada status validasi TPG 2023 pada triwulan 1. Untuk mengetahui terkait kevalidan dari NUPTK sendiri, guru dapat melakukan pengecekan melalui verval GTK. Nantinya pada verval GTK tersebut guru dapat melakukan pengecekan terkait status validasi guru. Bukannmbjhhjhb hanya itu saja, guru juga dapat melakukan pengecekan melalui Dapodik di Operator.
  • Adanya tugas tambahan yang belum valid. Hal ini juga tidak sedikit pula guru yang mengalami, ini dikarenakan tugas tambahan yang diberikan kepada guru ini belum terbaca di Dapodik. Terkait hal tersebut, guru dapat melakukan pengecekan dan mengerjakan tugas tambahan telah valid atau bahkan belum mendapatkan info GTK
  • Pangkat atau golongan yang belum terdeteksi. Mengenai hal ini secara khusus berlaku bagi guru PNS. Biasanya para guru PNS yang sedang melakukan proses kenaikan pangkat sering mengalami hal ini. Permasalahan tersebut disebabkan karena pada saat guru menginput pangkat baru terdapat kekeliruan. Permasalahan ini tentu akan mempengaruhi validasi dari TPG guru itu sendiri.

Halaman Selanjutnya
Penyebab tunjangan gagal cair

Berita Terkait

Kabar Gembira, Secara Resmi Presiden Tetapkan Guru Sertifikasi Dapat Tambahan 2 Bulan TPG
Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran
Terbaru, Siaran Pers Kemdikbud untuk  Guru TK,SD, SMP, dan SMA/SMK Tertanggal 16 Mei 2024, Simak Selengkapnya!
Pengumuman Terbaru Kemendikbud Menanggapi Beredarnya Link Cek Peserta PPG  Daljab 2024
Kemdikbud Resmi Mengeluarkan Edaran Yang Dinanti Khusus Guru Non Sertifikasi 
Ternyata Ini Maksud Sekolah SD di Salatiga Study Tour Naik Pesawat Terbang
Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah
Dinas Pendidikan Jawa Tengah Larang Sekolah Gelar Study Tour
Berita ini 1,011 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Mei 2024 - 09:21 WIB

Kabar Gembira, Secara Resmi Presiden Tetapkan Guru Sertifikasi Dapat Tambahan 2 Bulan TPG

Senin, 20 Mei 2024 - 06:09 WIB

Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran

Sabtu, 18 Mei 2024 - 10:22 WIB

Terbaru, Siaran Pers Kemdikbud untuk  Guru TK,SD, SMP, dan SMA/SMK Tertanggal 16 Mei 2024, Simak Selengkapnya!

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:37 WIB

Pengumuman Terbaru Kemendikbud Menanggapi Beredarnya Link Cek Peserta PPG  Daljab 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:29 WIB

Kemdikbud Resmi Mengeluarkan Edaran Yang Dinanti Khusus Guru Non Sertifikasi 

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:30 WIB

Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:20 WIB

Dinas Pendidikan Jawa Tengah Larang Sekolah Gelar Study Tour

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:45 WIB

Update Terbaru 16 Mei: 100 Lebih Pemerintah Daerah Siap Salurkan TPG ke Rekening Guru. Cek Daerahmu…

Berita Terbaru