6. Bernalar Kritis
Di era yang sudah canggih seperti sekarang ini berfikir kritis sangat menjadi hal penting bagi siswa. Bernalar kritis artinya proses berpikir untuk mendapatkan dan mengubah informasi menjadi keputusan atau kesimpulan yang tepat, dan membantu siswa memecahkan masalah dengan baik.
Hal ini tidak bisa diajarkan sekali, tetapi membutuhkan waktu serta proses yang panjang. Oleh sebab itu, siswa perlu dilatih dan dibiasakan untuk berpikir kritis. Setiap pembelajaran di sekolah diharapkan dapat meningkatkan kecakapan hidup dan meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa.
Demikian jabaran mengenai Profil Pelajar Pancasila dalam Kurikulum Merdeka. Semoga bermanfaat.
Mari bergabung dalam Pelatihan Series Inovasi Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka!! cuma Rp 169.000
DAFTAR SEGERA ! LINK DAFTAR PELATIHAN
Ingin dibantu mendaftar? Dapat menghubungi Admin di nomor 081228039087 (Ratih)
Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2