Nasib Tenaga Honorer Lebih Jelas! Inilah Arahan Resmi Dari BKN Untuk Menjadi PPPK

- Editor

Sabtu, 27 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tenaga Honorer– Status tenaga honorer yang resmi dihapus pada tahun 2023 mendatang. Hal tersebut telah tertuang dalam Peraturan Pemerintah (PP) 49/2018 tentang Manajemen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN RB) telah memastikan bahwa 40 ribu honorer yang tersisa akan diangkat untuk menjadi PNS. Di sisi lain, pemerintah juga meminta kepada semua instansi untuk tidak lagi merekrut tenaga honorer baru.

Sebelumnya, pemerintah telah menetapkan upaya penghapusan tenaga honorer yang akan dilakukan pada November 2023 dengan asumsi dasar hanya akan ada 40 ribu pekerja honorer yang tersisa. Dari sebanyak 40 honorer tersebut akan diberikan pelatihan supaya layak untuk menjadi PNS.

Dalam SE Menpan RB tersebut juga dijelaskan bahwa pendataan tenaga honorer bertujuan untuk memetakan tenaga non ASN pada masing-masing wilayah di seluruh Indonesia. Hal tersebut merupakan sebuah bentuk upaya tindak lanjut terhadap pemberlakuan Peraturan Pemerintah (PP) 49/2018, tentang manajemen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Pelaksana tugas Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi juga sudah meminta kepada Badan Kepegawaian Negara (BKN) agar dapat mempersiapkan sistem pendataan honorer.

Halaman Selanjutnya

Hal tersebut telah disebutkan dalam Surat Edaran (SE) Nomor…

Berita Terkait

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Alur Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu 2024 : Panduan Lengkap
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:07 WIB

Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:43 WIB

Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis