Informasi Terkait CPNS 2023

- Editor

Senin, 21 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CPNS 2023 – Informasi terkait dengan dibukanya pendaftaran CPNS 2023 terbaru, pemerintah sudah memastikan bahwa pada tahun 2022 hnya ada seleksi PPPK saja.

Lalu apakah tes CPNS 2023 akan kembali dibuka? Maka simak penjelasan terbaru dari pemerintah terkait dibukanya pendaftaran CPNS tahun 2023.

Kabar baik beredar untuk para pendaftar Calon Pegawai Negeri Sipil ( CPNS) tampaknya sudah harus memulai mempersiapkan diri masing masing. Pasalnya tahun 2023 mendatang aka nada pendaftaran CPNS.

Meskipun belum diketahui kapan tepatnya waktu pendaftaran dan posisi CPNS apa yang harus dicari namun kepastian akan adanya pembukaan pendaftaran CPNS ini diungkapkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KEmenpanRB).

KemenpanRB menyatakan bahwa pada tahun 2023 akan ada seleksi CPNS maka hal tersebut sudah ditegaskan pada rapat koordinasi APKASI bersama KemenPAN RB pada tanggal 21 September 2022 lalu.

Abu Subagja selaku asisten deputi perencanaan jabatan, perencanan dan pengadaan SDM aparatur kementerian PAN-RB menyatakan bahwa kepastian pembukaan seleksi CPNS 2023 tersebut.

Abu Subagja menyatakan bahwa perkerutan CPNS akan di selenggarakan tahun depan dan akan mengalokasikan jabatan jabatan ASN tertentu.

Abu subagja juga mengungkapkan Kemen PAN-RB hanya membuka pendaftaran untuk informasi yang perlu dibutuhkan.

Formasi yang memang sangat perlu dibutuhkan karena terdapat gap untuk sistem karier dalam sistem karier PNS. Kita butuh agen yang memang harus PNS, kita juga butuh hakim yang berstatus PNS, jaksa dan lain sebagainya. Dan tenaga tenaga lain yang harus kita lihat”lanjut tuturnya lagi.

Diberitakan yang sudah tersebar pada tahun 2022 ini pemerintah hanya akan membuka seleksi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja atau yang sering disebut PPPK.

Tetapi sampai hari ini, Minggu (23/10/2022) belum terdapat jadwal resmi secara lengjap mengenai proses rekrutmen PPPK.

Hanya Kemendikbud yang sudah merilis jadwal seleksi PPPK bagi formasi Guru. Dikutip dari situs resmi Kemendikbud bahwa pendaftaran seleksi bagi PPPK Guru dibuka mulai tanggal 25 Oktober tahun 2022 sampai 7 November 2022.

BKN juga sempat menerangkan bahwa seleksi PPPK tahun 2022 ini di fokuskan untuk profesi guru, kesehatan, dan teknis.

Tetapi untuk tanggal yang pasti jadwal pendaftaran PPPK non guru belum diumumkan secara resmi oleh BKN.

Halaman Selanjutnya

Namun Kemen PAN-RB sudah menentukan

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis