Honorer K2 Pada Seleksi PPPK 2022

- Editor

Minggu, 25 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Honorer K2 – Terdapat informasi mengenai seleksi yang akan dibuka oleh pemerintah tersebut. Informasi mengenai PPPK tersebut tentu banyak ditunggu tunggu oleh tenaga honorer. Terdapat informasi mengenai tenaga honorer K2 pada seleksi PPPK 2022 tersebut.

Kemendikbudristek atau Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi telah memastikan tahapan pada seleksi guru PPPK 2022 akan dimulai. Pada tahapan awal telah ada beberapa daerah yang telah mengajukan formasi PPPK tersebut.

Nunuk Suryani selaku Plt Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbudristek pada 22 September kemarin menyatakan bahwa usulan formasi guru PPPK yang telah masuk ke pusat sebanyak 316 ribu.

Plt Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbudristek tersebut mengatakan bahwa pada saat ini telah masuk usulan formasi sebanyak 316.000 dari pemerintah daerah dan kebutuhan dari pemerintah pusat adalah 700.000 formasi.

Nunuk juga menyebutkan bahwa terdapat provinsi yang mengusulkan jumlah formasi sesuai dengan jumlah formasi yang ada. Tetapi, juga terdapat provinsi yang juga mengusulkan jauh dari kebutuhan. Salah satu provinsi tersebut adalah Jawa Barat.

Jawa Barat hanya mengusulkan 4.500 formasi sementara untuk kebutuhan tersebut adalah 50.000 formasi. Hal tersebut tentu jauh dari kebutuhan formasi yang telah ada.

Selain itu, Nunuk juga menyatakan bahwa telah memastikan kebutuhan guru mata pelajaran untuk tersebar secara merata sehingga tidak ada mata pelajaran yang mendapatkan banyak formasi dan juga mata pelajaran yang mendapatkan formasi yang sedikit.

Selain itu pihaknya juga menyapaikan bahwa seleksi guru ASN PPPK akan segera dibuka. Seleksi PPPK tersebut bertujuan untuk mengatasi masalah kekurangan guru dan juga permasalah terkait honorer.

Nunuk mengatakan bahwa pihaknya telah malakukan koordinasi dengan panitia seleksi nasional, dan juga akan melakukan pelatihan dan penilaian secara komprehensif. Kemudian kompetensi, kinerja dan juga sikap juga akan dilihat.

Pada seleksi guru PPPK 2022 ini akan mendahulukan pelamar prioritas. Untuk pelamar prioritas tersebut adalah mereka yang telah mengikuti PPPK 2021 dan telah memenuhi nilai ambang batas atau passing grade.

Halaman Selanjutnya

Kategori Guru

Berita Terkait

Ini Nominal Gaji Ke 13 Yang Akan Diterima guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Tahun 2024
Kabar Gembira, Pemerintah Siap Gelar Pendataan Honorer yang Belum Masuk Database BKN, Jangan Sampai Terlewat!
Resmi Surat Edaran Pemda, Kabar Pahit Bagi Guru Honorer Belum Masuk Dapodik dan Database BKN
4 Kriteria Guru 100% Dipanggil PPG Dalam Jabatan  2024, Apakah Anda Termasuk?
PPPK Mendapatkan Kabar Gembira Terkait Masa Kontrak, Cek Syarat dan Mekanismenya!
2 Kabar Buruk untuk Guru Honorer Menjelang Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024
Ketetapan Presiden Untuk Guru dan Kepala Sekolah Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi di Juni 2024
Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 11:43 WIB

Ini Nominal Gaji Ke 13 Yang Akan Diterima guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Tahun 2024

Senin, 29 April 2024 - 11:02 WIB

Kabar Gembira, Pemerintah Siap Gelar Pendataan Honorer yang Belum Masuk Database BKN, Jangan Sampai Terlewat!

Sabtu, 27 April 2024 - 11:00 WIB

Resmi Surat Edaran Pemda, Kabar Pahit Bagi Guru Honorer Belum Masuk Dapodik dan Database BKN

Sabtu, 27 April 2024 - 10:13 WIB

4 Kriteria Guru 100% Dipanggil PPG Dalam Jabatan  2024, Apakah Anda Termasuk?

Jumat, 26 April 2024 - 11:35 WIB

PPPK Mendapatkan Kabar Gembira Terkait Masa Kontrak, Cek Syarat dan Mekanismenya!

Jumat, 26 April 2024 - 10:01 WIB

Ketetapan Presiden Untuk Guru dan Kepala Sekolah Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi di Juni 2024

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!

Kamis, 25 April 2024 - 10:25 WIB

Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi

Berita Terbaru