7 dari 10 Guru Alami Burnout, Apakah Anda Termasuk? Kenali Gejala Burnout Guru!

- Editor

Selasa, 23 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tips dan trik yang dapat membantu guru mengatasi burnout, seperti mengelola waktu dengan baik dan berbicara dengan rekan kerja atau psikolog.

Untuk mengatasi burnout guru juga perlu mengambangkan kegiatan relaksasi seperti yoga atau menyelurkan hobi.

Sekolah dan pemerintah juga diharapkan lebih memberikan apresiasi kepada guru serta menyediakan tempat untuk berkonsultasi.

Penting menjadi catatan bahwa burnout ini tidak terjadi secara tiba- tiba, tetapi berkembang secara bertahap ketika pekerjaan terasa tidak lagi menyenangkan, tidak memuaskan, dan tidak menguntungkan.

Burnout akan membuat penurunan performa kerja yang berdampak pada kepedulian guru terhadap siswa.

Antusiasme dan dedikasi yang tulus dalam mendidik dapat membuat guru terjebak dalam rutinitas yang padat dan menuntut. Namun, dalam perjalanan ini, penting bagi guru untuk mengingat pentingnya menjaga kesehatan fisik, emosional, dan mental.

Teruslah berjuang dan jangan lupa untuk menjaga kesehatan mental Anda sebagai guru yang hebat. Perlu diketahui bahwa burnout itu berbahaya apabila tidak diatasi yang nantinya akan merusak performa guru.

Demikian informasi mengenai 7 dari 10 Guru Alami Burnout, Apakah Anda Termasuk? Kenali Gejala burnout guru!, semoga dapat menambah wawasan dan ilmu Anda.

Promo Harga Spesial Hanya Rp. 199.000 Dapat Pelatihan Bersertifikat 90 JP!!!

PELATIHAN KHUSUS 90JP: STRATEGI DAN MODEL PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI BESERTA PLATFORM ONLINE PENDUKUNGNYA

Link pendaftaran : https://khusus.e-guru.id/aff/9669/2095/checkout 

Apabila ingin dibantu mendaftar dapat menghubungi nomor: wa.me/6289512348529 (Rahma)

Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com.

(rtq/rtq)

 

Berita Terkait

Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat
Tuai Pro dan Kontra, Ada Isu Pramuka Akan Menjadi Mata Pelajaran? Simak Penjelasan Nadiem Makarim
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 2
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 1
Peran Penting Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi dan Numerasi siswa
5 Strategi Sederhana Guna Meningkatkan Literasi dan Numerasi Siswa
Cara Menghitung Gaji Kenaikan Pensiunan Guru Terbaru
Penggunaan AI di Sekolah Peluang atau Ancaman? Ini Kata Dosen Harvard University dan Mendikbudristek
Berita ini 166 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 19:56 WIB

Seleksi CPNS 2024 Diprioritaskan Penempatan IKN, Menteri: Seleksinya Ketat

Senin, 8 April 2024 - 10:30 WIB

Tuai Pro dan Kontra, Ada Isu Pramuka Akan Menjadi Mata Pelajaran? Simak Penjelasan Nadiem Makarim

Kamis, 21 Maret 2024 - 08:13 WIB

Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 2

Kamis, 21 Maret 2024 - 07:57 WIB

Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Modul 1 Guru Penggerak 2024 Bagian 1

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:32 WIB

Peran Penting Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi dan Numerasi siswa

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:06 WIB

5 Strategi Sederhana Guna Meningkatkan Literasi dan Numerasi Siswa

Selasa, 12 Maret 2024 - 10:46 WIB

Cara Menghitung Gaji Kenaikan Pensiunan Guru Terbaru

Sabtu, 9 Maret 2024 - 11:03 WIB

Penggunaan AI di Sekolah Peluang atau Ancaman? Ini Kata Dosen Harvard University dan Mendikbudristek

Berita Terbaru