The Smartest Kids in The World : Bedah Buku Siswa dan Guru

- Editor

Jumat, 18 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selain itu, seluruh guru di Finlandia diharuskan mendapatkan gelar master, dan selama itu pula calon guru akan mengikuti pelatihan dengan ditemani oleh mentor untuk perbaikan cara mengajar, membangun antusiasme siswa dalam pembelajaran, hingga penelitian thesisnya.

Selain itu, kualitas pendidikan di Finlandia juga dipengaruhi oleh kesadaran siswa dalam pentingnya pendidikan. Bahkan orang tua juga memberikan kepercayaan penuh kepada sekolah untuk kebebasan anak-anak mereka dalam belajar.

Orang tua jarang terlibat langsung dengan kegiatan anak, sehingga hanya memberikan dukungan moral dengan menanyakan kepada anak apa yang dipelajari, kegiatan di sekolah, maupun pertanyaan ringan lainnya. Berbeda dengan Amerika yang cenderung aktif mengikuti kegiatan anaknya, seperti menjadi pelatih tim olahraga atau ikut penggalangan dana bersama anak untuk aktivitas sekolah.

  1. Semangat Kompetisi Pelajar Korea

            Sudah bukan rahasia umum bahwa Korea memiliki obsesi tinggi dalam pendidikan. Masyarakatnya meyakini bahwa pendidikan merupakan kunci kesuksesan, sehingga dalam masa belajar harus diberikan perhatian penuh pada pendidikan.

Sekolah di Korea dilaksanakan pada pukul 8 pagi hingga 9 malam, ditambah kelas tambahan (yang disebut hagwons) hingga pukul 11 malam sesuai dengan jam malam yang ditetapkan pemerintah.

Tekanan yang sangat tinggi ini pun disadari oleh orang tua dan siswa sendiri, namun budaya kompetisi membuat model pendidikan semacam ini terus berlangsung. Sehingga orang tua akan terus men-support anaknya demi ekspektasi yang ditanamkan sejak dini tersebut.

Dengan demikian, maka anak juga sudah mempersiapkan pendidikan di tingkat Universitas dan mengikuti seluruh rangkaian belajar dari pagi hingga malam, pun karena pembelajaran dalam hagwons lebih mengasyikkan dibanding di sekolah.

  1. Transformasi Pendidikan di Polandia

            Transformasi pendidikan yang dilakukan oleh Polandia terus mengalami perkembangan yang signifikan dari waktu ke waktu. Polandia meyakini bahwa sekolah harus berfungsi sebagai tempat belajar, bekerja keras, berpikir, dan juga gagal.

Halaman Selanjutnya

Perbedaan Transformasi Pendidikan di Polandia dan Amerika Serikat

Berita Terkait

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April
Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024
Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024
Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!
Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024
Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Sabtu, 13 April 2024 - 17:50 WIB

Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April

Rabu, 10 April 2024 - 10:40 WIB

Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024

Selasa, 9 April 2024 - 10:12 WIB

Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:52 WIB

Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:34 WIB

Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024

Senin, 11 Maret 2024 - 11:11 WIB

Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini

Berita Terbaru