Sangat Mudah! Berikut Cara Setting Web Service E-Rapor Kurikulum Merdeka

- Editor

Kamis, 15 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cara setting web service e-rapor Kurikulum Merdeka merupakan hal yang harus diketahui sebelum menggunakan aplikasi e-rapor sebagai fasilitas di sekolah. Khususnya bagi para admin yang telah ditunjuk oleh kepala sekolah sebagai penanggung jawab atas instalasi dan operasi dari aplikasi berbasis website ini.

Menjelang pengisian aplikasi e-rapor Kurikulum Merdeka, baik operator sekolah maupun guru perlu mengetahui cara setting web service e-rapor Kurikulum Merdeka ini. Karena dapat mempermudah bagi pihak yang bersangkutan untuk mengakses e-rapor nantinya.

Untuk mengetahui cara setting web service, administrator dapat mengikuti langkah – langkah berikut ini. Langkah – langkah dibawah ini juga sesuai dengan penjelasan pada laman Youtube Direktorat Sekolah Dasar.

  1. Aplikasi e-rapor Kurikulum Merdeka harus terinstal pada perangkat komputer sekolah sebagai server.
  2. Setelah e-rapor selesai diinstal, buka aplikasi Dapodik, lalu pilih menu pengaturan.
  3. Pada bagian web service local, klik tombol web service
  4. Klik tambah, lalu isikan nama aplikasi misalnya “E-Rapor SD 2022”. Setelah itu klik tombol simpan
  5. Nantinya akan muncul sejumlah kode yang berisi token. Silahkan klik tombol salin token. Blok token, lalu tekan CTRL + C untuk menyalin.
  6. Setelah itu, buka aplikasi e-rapor Kurikulum Merdeka dan lakukan login. Untuk melakukan login, Admin dapat melakukan login dengan menggunakan username dan password default yakni username “admin” dan password “admin123456”. Setelah itu klik Login.
  7. Setelah berhasil login, maka admin akan disajikan tampilan awal e-rapor Kurikulum Merdeka. Dari menu bagian kiri, admin dapat menemukan menu untuk setting web service. Kemudian masuk ke menu setting web service.
  8. Klik tombol tambah, kemudian isikan data seperti berikut;
  • Isikan nama koneksi seperti nama aplikasi yang telah diisikan pada aplikasi Dapodik sebelumnya. Dalam hal ini sesuai langkah sebelumnya, nama koneksi diisi dengan “E-Rapor SD 2022”.
  • Isikan alamat IP Server Dapodik dengan “localhost”
  • Di bagian key, isikan sesuai dengan yang sudah di setting pada aplikasi Dapodik. Paste token yang sebelumnya telah disalin.
  • Isikan NPSN Sekolah sesuai dengan NPSN satuan pendidikan

Halaman Selanjutnya

Setelah Semua Data Terisi, Silakan Klik Simpan

Berita Terkait

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!
Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024
Cara Membuat Video Pembelajaran Animasi Menggunakan PowerPoint
Langkah-langkah yang Dilakukan untuk Mengembangkan Bahan Ajar Bagi Guru
Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Kelas
Membuat Materi Presentasi Otomatis dengan Slides AI
Strategi Penyusunan Bahan Ajar dalam Implementasi Kurikulum Merdeka
Berita ini 2,878 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:52 WIB

Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:34 WIB

Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024

Senin, 22 Januari 2024 - 12:04 WIB

Cara Membuat Video Pembelajaran Animasi Menggunakan PowerPoint

Senin, 22 Januari 2024 - 11:37 WIB

Langkah-langkah yang Dilakukan untuk Mengembangkan Bahan Ajar Bagi Guru

Kamis, 11 Januari 2024 - 10:39 WIB

Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Kelas

Sabtu, 6 Januari 2024 - 18:06 WIB

Membuat Materi Presentasi Otomatis dengan Slides AI

Jumat, 22 Desember 2023 - 10:50 WIB

Strategi Penyusunan Bahan Ajar dalam Implementasi Kurikulum Merdeka

Berita Terbaru