Realisasi Pembelajaran Kreatif dan Inovatif pada Kurikulum Merdeka

- Editor

Minggu, 15 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

photo by pixeles

photo by pixeles

Talking Stick

Metode pembelajaran talking stick dapat digunakan untuk meningkatkan kepercayaan diri anak dengan berbicara atau menjawab pertanyaan. Guru dapat memutar musik dan peserta didik secara estafet tongkat kepada teman disampingnya seterusnya hingga music tersebut berhenti.

Setelah music tersebut berakhir maka orang terakhir yang akan mendapatkan stick tersebut harus menjawab pertanyaan dari guru.

Tebak Kata

Dengen menggunakan tebak kata sangat cocok untuk menghafal dengan cara yang lebih seru. Hal tersebut dapat dilakukan seperti kuis pada acara di televisi. Materi ataupun model permainanya juga dapat disesuiakan dengan tema yang dipelajari.

Media Pengajaran

Menggunakan media atau alat peraga saat melakukan pengajaran merupakan salah satu contoh yang dapat digunakan pada pembelajaran kreatif di SD. Hal tersebut seperti model ekosistem untuk pelajaran sains, flash card untuk pelajaran bahasa inggris dan juga bangun untuk pelajaran matematika.

Beberapa hal diatas dapat dilakukan untuk menciptakan suatu pembelajaran yang kreatif dan juga inovatif. Hal ini digunakan untuk membuat suatu pembelajaran yang lebih fresh dari pembelajaran sebelumnya.

Pembelajaran seperti ini akan membuat peserta didik menjadi lebih bersemangat untuk melakukan pembelajaran dibandingkan menggunakan pembelajaran konvesional yang terlalu monoton. Selain itu juga akan membuat peserta didik menjadi lebih aktif dan semangat untuk belajar.

Pembelajaran diatas sangat dibutuhkan oleh peserta didik untuk dapat lebih memahami materi pembelajaran dengan cara baru. Hal tersebut sangat diperlukan untuk dapat menciptakan keberhasilan dalam belajar.

Selain itu dengan adanya suatu pembelajaran seperti diatas dapat memicu potensi peserta didik untuk lebih berkembang. Demikian informasi mengenai Realisasi Pembelajaran Kreatif dan Inovatif pada Kurikulum Merdeka.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG

 

Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI

Ingin dibantu mendaftar member e-Guru.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)
(yud/law)

Berita Terkait

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April
Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024
Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024
Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!
Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024
Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini
Berita ini 741 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Sabtu, 13 April 2024 - 17:50 WIB

Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April

Rabu, 10 April 2024 - 10:40 WIB

Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024

Selasa, 9 April 2024 - 10:12 WIB

Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:52 WIB

Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:34 WIB

Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024

Senin, 11 Maret 2024 - 11:11 WIB

Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini

Berita Terbaru