Pentingnya Inovasi Pembelajaran Berbasis Kearifan Lokal

- Editor

Rabu, 24 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

..

Selain itu inovasi pembelajaran tersebut juga sangat penting karena untuk melestarikan karakter dan juga jati diri bangsa. Kebudayaan dan tradisi masyarakat sekitar sangat mencerminkan jati diri bangsa. Hal tersebut dapat digunakan untuk mengembangkan karakter peserta didik agar sesuai dengan jati diri bangsa.

Selain itu karakter pada kearifan lokal tersebut juga akan membuat peserta didik dalam bersikap dan berperilaku sesuai dengan nilai nilai lingkungan masyarakat sekitar. Dalam mengembangkan karakter tersebut kearifan lokal akan memiliki peran penting terkait karakter peserta didik yang sesuai dengan lingkungan masyarakat.

Kearifan lokal juga memberikan pembelajaran yang penting untuk peserta didik. Dengan mempelajari karifan lokal, peserta didik akan lebih mengerti tentang lingkungan sekitar mereka. Selain itu juga menjadi fasilitas dalam berkomunikasi.

Peserta didik akan dapat berkomunikasi dengan lingkungan sekitar dan juga melakukan interaksi dengan masyarakat lingkungan sekitar. Hal tersebut akan membantu peserta didik dalam proses komunikasi dengan lingkungan.

Hal yang paling penting dalam inovasi pembelajaran berbasis kearifan lokal ini adalah sebagai sarana untuk melestarikan budaya dan juga tradisi masyarakat setempat. Dengan inovasi pembelajran berbasis kearifan lokal ini akan membuat budaya dan juga tradisi masyarakat semakin terjaga.

Halaman Selanjutnya

Budaya dan tradisi

Berita Terkait

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April
Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024
Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024
Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!
Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024
Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini
Berita ini 437 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Sabtu, 13 April 2024 - 17:50 WIB

Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April

Rabu, 10 April 2024 - 10:40 WIB

Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024

Selasa, 9 April 2024 - 10:12 WIB

Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:52 WIB

Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:34 WIB

Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024

Senin, 11 Maret 2024 - 11:11 WIB

Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini

Sabtu, 9 Maret 2024 - 11:32 WIB

Penyebab Sudah Puluhan Tahun Mengajar Tetapi Tidak Terpanggil PPG Dalam Jabatan

Berita Terbaru