Manfaat Menjadi Guru Penggerak Kemendikbud

- Editor

Kamis, 4 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jam Kerja PNS saat bulan Ramadan

Jam Kerja PNS saat bulan Ramadan

..

Berikut ini adalah 8 manfaat yang guru  harus ketahui terkait program tersebut.

1. Pendidikan Selama 9 Bulan dan Pengembangan Kompetensi dalam Lokakarya Bersama

Dalam hal ini, calon guru penggerak yang memenuhi syarat  atau lolos sebagai guru penggerak berhak atas pelatihan dan pengembangan keterampilan guru selama sembilan bulan. Hal tersebut adalah komitmen pemerintah untuk melaksanakan program guru tersebut untuk menghasilkan guru yang berkualitas dan kompeten.

2. Peningkatan Kompetensi

Dari poin  kedua ini, berdasarkan  pembelajaran yang berpusat pada guru, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan berorientasi menjadi lebih berpusat pada siswa dalam kurikulum merdeka ini. Oleh karena itu dari program pembelajaran ini, pembelajaran tidak lagi berpusat pada guru, tetapi berorientasi berdasarkan pemahaman dan kompetensi siswa.

3. Pengalaman Belajar Mandiri dan Kelompok Terbimbing, Menyenangkan dan Terstruktu

Poin  ketiga ini adalah pengalaman belajar  yang mandiri, terstruktur dan menyenangkan bagi siswa. Karena Kemendikbud telah membuat kurikulum yang disusun dengan baik yang dianalisis dari perspektif pihak yang terkait dari program tersebut.

4. Pengalaman Belajar Bersama dengan Rekan Guru Lain

Salah satu keuntungan menjadi guru penggerak adalah bisa berbagi pengalaman belajar  dengan sesama guru yang lain. Dengan kelebihan yang satu ini, guru  memiliki jaringan yang  luas dengan guru-guru lain di berbagai daerah.

5. Pengalaman Mendapatkan Bimbingan atau Mentoring

Selain poin  keempat, keuntungan menjadi guru penggerak adalah guru bisa mendapatkan bimbingan dan pengalaman bimbingan atau mentoring  dari  pengajar praktik pendidikan guru penggerak.

Halaman Selanjutnya

Manfaat program

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis