Pembelajaran menjadi lebih menarik
Dengan menggunakan canva, pembelajaran akan menjadi lebih menarik. Hal tersebut juga dikarenakan canva dapat digunakan untuk membuat pembelajaran disampaikan secara grafis. Canva memberikan fitur desain grafis yang dapat digunakan oleh guru.
Hal tersebut adalah seperti template yang disediakan secara gratis untuk membuat desain grafis, presentasi, atau bahkan video untuk pembelajaran. Hal ini membuat penyampaian materi dapat dilakukan melalui gambar grafis.
Menghemat waktu
Dengan menggunakan canva juga dapat menghemat waktu. Hal tersebut dikarenakan aplikasi sangat mudah untuk digunakan oleh guru sehingga guru tidak perlu waktu yang lama untuk membuat media pembelajaran untuk peserta didik.
Dengan menghemat waktu tersebut, tentunya guru dapat langsung menyiapkan penyampaian materi yang telah guru desain untuk diberikan kepada peserta didik.
Meningkatkan motivasi belajar peserta didik
Dengan menggunakan canva, maka pembelajaran akan jauh lebih menarik. Hal tersebut akan meningkatkan motivasi peserta didik untuk melakukan pembelajaran. Selain itu, pembelajaran menggunakan canva akan dinilai lebih menarik daripada pembelajaran secara konvesional.
Oleh sebab itu guru dapat memanfaatkan canva tersebut untuk meningkatkan motivasi peserta didik terhadap pembelajaran yang akan dilakukan. Dengan hal tersebut guru secara otomatis akan dengan mudah untuk memberikan materi pembelajaran kepada peserta didik.
Dengan menggunakan canva, materi pembelajaran akan disampaikan secara menarik. Demikian informasi mengenai Manfaat Canva Untuk Pembelajaran Kreatif. Semoga dapat menambah informasi dan juga dapat dijadikan referensi terkait pemanfaatan canva untuk pembelajaran.
e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG
Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI
Ingin dibantu mendaftar member e-Guru.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)
(yud/law)
Halaman : 1 2