Kurikulum adalah hal penting dan yang paling utama dalam pelaksanaan pendidikan dan juga pembelajaran di satuan pendidikan. Oleh sebab itu juga terdapat komponen KOSP dalam penerapan atau implementasi di sekolah.
Komponen KOSP ini sangat penting untuk diimplementasikan di sekolah atau satuan pendidikan. Hal tersebut dikarenakan. Komponen tersebut juga memiliki peran penting dalam pelaksanaan atau implementasi kurikulum di satuan pendidikan.
Dalam hal ini terdapatnya komponen tersebut juga akan menjadi dasar dari berhasilnya implementasi pendidikan di satuan pendidikan. Hal tersebut juga harus dipahami demi terciptanya suatu pembelajaran pada satuan pendidikan yang berkualitas.
Pada komponen tersebut terdapat suatu karakteristik pada satuan pendidikan. Karakterisitik tersebut Menggambarkan keunikan satuan pendidikan dalam hal peserta didik, sosial, budaya, guru, dan tenaga kependidikan.
Pada Sekolah Menengah Kejuruan, tidak saja menggambarkan keunikan satuan pendidikan tapi juga program keahliannya. Hal tersebut dikarenakan sekolah menengah kejuruan atau SMK mengedepankan keahlian yang dimiliki.
Selain karakteristik, pada komponen tersebut juga terdapat visi, misi, dan tujuan satuan pendidikan. Hal tersebut merupakan hal paling penting dalam perencanaan kurikulum pada satuan pendidikan.
1. Visi
Visi digunakan untuk Menggambarkan bagaimana peserta didik menjadi subjek dalam tujuan jangka panjang satuan pendidikan dan nilai-nilai yang dituju; menggambarkan nilai-nilai yang mendasari penyelenggaraan pembelajaran agar peserta didik dalpat mencapai Profil Pelajar Pancasila.
2. Misi
Untuk Menjawab bagaimana satuan pendidikan mencapai visi; memegang nilai-nilai penting dalam menjalankan misi.
3. Tujuan
Tujuan adalah hal yang Pada akhirnya berdampak pada peserta didik; menggambarkan tahapan-tahapan penting dan selaras dengan misi; berisi strategi satuan pendidikan untuk mencapai tujuan pendidikannya; menargetkan kompetensi/karakteristik sekolah yang menjadi kekhasan setiap lulusan satuan pendidikan selaras dengan Profil Pelajar Pancasila.
Hal tersebut harus diperhatikan dalam menyusun kurikulum operasional pada satuan pendidikan. Oleh sebab itu, komponen diatas merupakan komponen yang wajib untuk dimiliki oleh beberapa pengembangan kurikulum.
Pada Sekolah Menengah Kejuruan, visi dan misi disusun untuk lingkup satuan pendidikan, sementara tujuan disusun untuk lingkup program keahlian berdasarkan analisis kebutuhan dunia kerja.
Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 Selanjutnya