Kenali Cara Penerapan P5 Kurikulum Merdeka Jenjang PAUD

- Editor

Kamis, 11 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

..

Kurikulum Merdeka jenjang PAUD menyajikan pelajaran yang mengintegrasikan kompetensi esensial dari berbagai disiplin ilmu.

Peserta didik PAUD berkesmpatan untuk menjajal langsung hal-hal terkait pemecahan masalah, mencoba hal baru, dan sebagainya.

Demikian penjelasan seputar teori yang dapat guru cerdas pelajari sebelum mempraktikan Proyek Pengembangan Profil Pelajar Pancasila bersama murid.

Agar anda semakin memahami tata cara penerapan P5 dalam Kurikulum Merdeka PAUD ini simak tiga contoh refrensi kegiatan ini untuk mempelancar pelaksanaan P5:

  1. Proyek Kebersihan Lingkungan
    Kegiatan bersih-bersih lingkungan menjadi hal yang cukup bermakna untuk dilakukan bersama anak. Terlebih jika kegiatan ini dilakukan secara serentak bersama dengan anak-anak yang lainnya.
    Tentu hal ini membuat Anak Usia Dini dapat menjajal pengalaman praktis terkait dengan esensi Pancasila yaitu Gotong royong.

    Kegiatan bersih lingkungan ini tak hanya sebatas aktivitas mengelola sampah, tetapi juga menjadi momen untuk mengenalkan budaya gotong royong yang hingga kini masih menjadi kearifan lokal bangsa kita.

    Selain itu pemilahan sampah berdasarkan jenisnya juga dapat mengaktikan motorik halus anak. Hal Ini akan berimplikasi pada pemahaman anak terhadap tekstur benda yang ia sentuh.

    Nantinya hal ini akan melahirkan output berupa kemampuan problem solving pada anak dan kemampuan berpikir kritis.

  2. Proyek membuat kerajinan tradisional. 

    Memperkenalkan kepada anak mengenai kekayaan tradisional sangat penting mengingat dunia saat ini yang sudah mulai beralih kesektor digital.Tujuan dari ini semua adalah supaya anak tidak kehilangan jati diri kebangsaanya, sehingga mereka perlu tahu kekayaan tradisional yang ada disekitar mereka.

    Contoh kegiatan yang bisa guru pilih diantaranya memperkenalkan alat-alat tradisional seperti tampah, tudung, gangsing dan suling bambu.

    Kemudian biarkan anak mengoprasikan alat-alat itu agar mereka merasakan sensai permainan tradisional.

  3. Projek Membangun Tempat Ibadah 

    Sederhan saja, guru bisa ajarkan kepada siswa untuk menggambar rumah. Kemudian perkenalkan pada mereka lambang masing agama yang ada di Indonesia.Projek ini sangat membantu untuk memperkenalkan keragaman yang ada di Indonesia. Output terakhir dari aktivitas ini adalah pemahaman anak akan pentingnya toleransi pada anak.

Demikian contoh penerapan P5 yang dapat guru terapkan saat mengajar di sekolah. Guru maupun orang tua dapat mencoba cara-cara diatas saat berada di sekolah maupun saat melakukan kegiatan belajar di rumah.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG

Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI 

Ingin dibantu mendaftar member e-Guri.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)

(ing/law)

Berita Terkait

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April
Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024
Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024
Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!
Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024
Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini
Berita ini 996 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Sabtu, 13 April 2024 - 17:50 WIB

Khusus Guru Informasi baik Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi, Jangan Lewatkan Agenda Penting Ini Tanggal 16 April

Rabu, 10 April 2024 - 10:40 WIB

Daftar Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi PPG Prajabatan Tahun 2024

Selasa, 9 April 2024 - 10:12 WIB

Tutorial Lengkap Langkah Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:52 WIB

Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:34 WIB

Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024

Senin, 11 Maret 2024 - 11:11 WIB

Kabar baik Untuk Guru Usia Senior, Upaya Kemdikbud untuk Sertifikasi Semua Guru di Tahun Ini

Berita Terbaru

Berikut Formasi Tes CPNS dan PPPK Tahun 2024 untuk Daerah Maupun Pusat

News

Dosen adalah Profesi PNS Paling Sulit Naik Pangkat

Senin, 6 Mei 2024 - 10:12 WIB