Dengan demikian, kepastian penerimaan THR penuh ini diharapkan dapat memberikan kelegaan dan kebahagiaan bagi para guru ASN baik sertifikasi maupun non sertifikasi serta keluarga mereka dalam menyambut Hari Raya Lebaran tahun ini.
Semoga kebijakan ini juga dapat menjadi salah satu bentuk motivasi bagi para abdi negara untuk terus memberikan yang terbaik dalam menjalankan tugas-tugas mereka demi kemajuan bangsa dan negara.
Demikian informasi mengenai Bocoran Menteri Keuangan tentang THR dan Gaji ke 13 Tahun 2024 untuk Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi, semoga dapat bermanfaat bagi Anda.
Untuk update informasi terbaru mengenai GURU dan PENDIDIKAN simak selengkapnya di Literasi Guru Indonesia. Mari bergabung di Grup Telegram , cara KLIK LINK INI kemudian ‘join’. Pastikan Anda instal dulu aplikasi Telegramnya ya.
Kunjungi juga YouTube kami untuk update informasi lainnya : https://www.youtube.com/@literasiguruindonesia
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2