Cara Membuat Soal Online di Google Form Hanya dengan Ponsel

- Editor

Sabtu, 4 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Membuat soal online – Di tengah perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan yang pesat, kita bisa melakukan banyak hal dengan mudah. Salah satunya adalah ketika ingin membuat soal di Google Form secara online. Bahkan kita bisa melakukan hal tersebut hanya dengan modal ponsel. 

Dengan Google Form, Anda bisa membuat soal online dengan berbagai tipe soal dengan mudah. Dan menariknya, proses penggunaan dan pembuatannya tidak meski menggunakan perangkat laptop atau PC. Karena untuk mengaksesnya bisa menggunakan ponsel atau HP.

Google Form sendiri adalah layanan Google yang memungkinkan untuk digunakan dalam mengumpulkan data yang dibutuhkan. Misalnya untuk melakukan survei secara online dan tentu saja bisa digunakan untuk membuat soal online. 

Untuk saat ini, Google sudah menyediakan banyak sekali template yang menarik. Sehingga akan mempermudah dan memperindah hasilnya.

Nah, setelah mengetahui sekilas terkait manfaat Google Form ini, maka sekarang adalah waktunya tahu bagaimana cara menggunakannya. 

Layanan Google Form ini menawarkan tampilan yang sederhana. Sehingga mudah diakses oleh siapapun. 

Untuk membuat soal  online di HP, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut.

  1. Buka aplikasi perambanan atau pencarian. Bebas menggunakan yang mana. Baik itu aplikasi browser Safari, Chrome, atau yang lainnya.
  2. Kemudian, tinggal ketik saja alamat berikut ini:  forms.google.com.
  3. Dengan demikian, Anda akan berada di sebuah halaman. 
  4. Sekarang, tinggal ganti saja tulisan ‘untitled form’ sesuai dengan apa yang Anda butuhkan. Misal, dengan menuliskan ‘Ujian Akhir Semester’ atau yang lainya.
  5. Lalu, ketuk bagian baris untitled questions. Di bagian ini, Anda bisa memasukkan teks. Jika digunakan untuk membuat soal online, isi saja dengan pertanyaan yang akan diajukan kepada para siswa.
  6. Berikutnya, Anda dapat menambahkan video maupun foto. Caranya adalah dengan mengklik ikon yang gambarnya adalah sebuah foto. Letaknya ada di sebelah kanan Anda atau kanan layar.
  7. Jika sudah selesai memasukkan soal apa saja yang akan diujikan, maka sekarang tinggal pilih jenis atau model jawaban. Untuk yang pertanyaan ganda, maka pilih yang multiple choice, kemudian, untuk menjawab pertanyaan tapi singkat tinggal pilih aja yang short answer, da ketika sedang ada jawaban yang agak panjang nantinya, maka gunakan yang menu paragraph.
  8. Jika seluruh soal harus dijawab oleh peserta didik, maka Anda meski mengaktifkan ‘required’-nya terlebih dahulu.  Letaknya ada pada bagian bawah sebelah kanan. 
  9. Pada bagian tab responses, Anda dapat menyimpan responnya dari form.
  10. Sementara untuk yang  create a new  spreadsheet jika akan menambahkan spreadsheet baru untuk menyimpannya pada Google Drive. Atau, bisa juga dengan memilih select existing spreadsheet. Terakhir tinggal share saja linknya ke berbagai media agar bisa diakses oleh siswa.

Daftarkan diri Anda sebagai anggota e-Guru.id dan dapatkan pelatihan gratis setiap bulan. Caranya, klik pada link INI atau poster berikut untuk gabung menjadi member e-Guru.id!

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis