Titik Terang Mengenai Aturan Tunjangan Guru Terbaru dari Kemdikbud dan Kemenkeu

- Editor

Selasa, 20 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar ini dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi serta Kementerian Keuangan mengenai informasi tentang tunjangan guru merupakan salah satu berita yang dinantikan oleh para tenaga pendidik yang ada di seluruh Indonesia.

Sebagaimana diketahui, sebelumnya sudah menjadi masalah klasik berkaitan dengan tunjangan guru ini seringkali mengalami keterlambatan dalam hal pencairannya atau diterima oleh guru yang memenuhi syarat.

Hal ini disebabkan karena adanya birokrasi yang cukup panjang yang berdasarkan aturan yang berlaku sebelumnya.

Kabar Dari Kemdikbud tentang Tunjangan Guru

Namun terdapat kabar dari Kemdikbud, belakangan pencairan tunjangan guru telah mendapatkan titik terang. Karena melalui salah satu rapat koordinasi bersama menpan RB, Mendikbud menyatakan tentang arah perbaikannya.

Dalam rapat tersebut pemerintah dalam hal ini Kemdikbud memberikan solusi agar pencairan Tunjangan Profesi Guru (TPG) menjadi lebih lancar dan ringkas. Hal ini adalah harapan yang dimiliki oleh para guru sertifikasi di daerah.

Agar dapat merealisasikan keinginan serta solusi agar tunjangan guru penyalurannya menjadi lebih ringkas, beberapa waktu yang lalu Kemdikbud telah memberikan pernyataan resminya melalui website Menpan RB.

Pernyataan tersebut diungkapkan oleh Nadiem Makarim sekali Mendikbud dalam salah satu rapat koordinasi bersama Menpan RB beserta jajarannya.

Rapat ini berkaitan adanya kolaborasi antara Kemdikbud dan Kemenpan RB guna membangun reformasi birokrasi tematik di jalur pendidikan.

Salah satu hal terpenting yang disampaikan yaitu mengenai adanya rencana perubahan penyaluran tunjangan kepada guru. 

Sebagaimana diketahui, saat ini tunjangan guru yang berasal dari dana alokasi umum tersebut ditransfer ke Pemerintah Daerah setempat, baru kemudian didistribusikan ke guru penerima.

Mendikbud  memberikan saran agar dapat memangkas alur pendistribusian tersebut sehingga pemerintah pusat dapat langsung mentransfernya ke rekening guru, sehingga pencairan menjadi lebih cepat dan lebih ringkas. Sehingga harapannya tidak terjadi lagi keterlambatan pencairan tunjangan guru di daerah- daerah tertentu.

Kabar Dari Kemenkeu tentang Tunjangan Guru

Masih berkaitan dengan tunjangan guru, informasi selanjutnya dari Kementerian Keuangan mengenai kepastian TPG (Tunjangan Profesi Guru).

Penjelasan Kemenkeu tersebut memberikan penjelasan terkait anggaran tahun 2023, terutama yang ditujukan bagi guru, siswa, dan kepala sekolah.

Halaman selanjutnya

Sri Mulyani selaku Menkeu….

Berita Terkait

Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!
Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3
Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!
Telah Berlaku Aturan Baru Seragam Dinas ASN bagi PNS Maupun PPPK Tahun 2024
Ini Pelamar Prioritas PPPK Guru 2024 yang Diangkat Tanpa Tes! Cek Nama Anda
Berita ini 76 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:38 WIB

Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024

Senin, 23 September 2024 - 11:47 WIB

Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!

Jumat, 20 September 2024 - 11:25 WIB

Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya

Jumat, 20 September 2024 - 10:37 WIB

10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!

Kamis, 19 September 2024 - 11:23 WIB

Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis