Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi Dalam Mendukung Pelaksanaan Kurikulum Merdeka Ini Wajib Diketahui Guru

- Editor

Rabu, 17 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembelajaran berdiferensiasi merupakan sebuah strategi pembelajaran yang mengakomodasi semua perbedaan siswa, terbuka untuk semua siswa serta memberikan segala kebutuhan yang dibutuhkan oleh setiap siswa.

Keberagaman dari setiap individu siswa tersebut harus selalu diperhatikan, karena setiap siswa pasti memliliki keinginan untuk dapat tumbuh di lingkungan dan budaya yang berbeda sesuai dengan kondisi geografis tempat tinggal siswa tersebut.

Pembelajaran berdiferensiasi tersebut dilakukan dengan berbagai macam cara untuk memahami informasi baru bagi semua siswa dalam komunitas ruang kelasnya yang beraneka ragam untuk mendapatkan konten agar dapat mengolah, membangun, menyampaikan gagasan serta mengembangkan produk pembelajaran dan ukuran evaluasi.

Sehingga, dengan demikian semua siswa yang berada di dalam suatu ruang kelas yang memiliki latar belakang kemampuan yang beragam dapat belajar dengan efektif. Selain itu, strategi pembelajaran berdiferensiasi juga dapat memastikan setiap siswa di kelasnya mengetahui bahwa akan selalu ada dukungan untuk mereka di sepanjang prosesnya.

Halaman Selanjutnya

Strategi Pembelajaran berdiferensiasi…

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 54 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis