Solusi Guru Honorer Tidak Lolos PPPK, Bisa Dapat 4,2 Juta! Cek Caranya

- Editor

Jumat, 24 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seperti diketahui, program Prakerja 2023 tak lagi menerapkan sistem bantuan sosial atau bansos. Artinya, Prakerja akan kembali menggunakan skema normal sebagaimana tertuang dalam Peraturan Presiden (Perpres) No. 113 Tahun 2022.

Penerima manfaat bansos yang terdiri dari Program Keluarga Harapan (PKH), Penerima Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM), dan terakhir bantuan subsidi upah (BSU) tak lagi ditolak atau didiskualifikasi untuk mendaftar kartu Prakerja gelombang 48 sampai periode seterusnya.

Biaya pelaksanaan program kartu prakerja 2023 senilai Rp 4,2 juta per peserta. Dengan rincian berupa biaya pelatihan Rp 3,5 juta, insentif pascapelatihan sebesar Rp 600 ribu, dan diberikan Rp 100 ribu sebanyak dua kali untuk pengisian survei.

Pelatihan tidak hanya berorientasi kepada kegiatan virtual, tetapi juga tatap muka (offline) dan gabungan keduanya (hybrid).

Demikian solusi guru honorer tidak lolos PPPK 2022 yang bisa dapat insentif Prakerja Rp 4,2 juta dari pemerintah pada bulan Februari hingga Maret 2023. (mfs/mfs)

Tingkatkan kualitas dan kompetensi guru dengan bergabung bersama e-Guru.id dan nikmati pelatihan gratis bersertifikat 32 JP setiap bulan serta fasilitas-fasilitas lainnya.

KLIK DI SINI UNTUK MENDAFTAR

Gabung grup Telegram Guru Cerdas Era Digital untuk mendapatkan informasi terkait dengan Diklat, Webinar/Seminar, Pelatihan, Workshop, Bimtek, Lokakarya, dan informasi terbaru di bidang pendidikan. Bergabung Sekarang!

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 146 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis