Siswa Eligible, Syarat, Ketentuan, dan Cara Mengecek

- Editor

Selasa, 6 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Penetapan Siswa Eligible SNMPTN 2022

Merujuk dokumen Panduan Penetapan Siswa Eligible tahun lalu, berikut ini adalah tahapan yang harus dilakukan untuk melakukan penetapan siswa eligible:

Login

Pada https://pdss.ltmpt.ac.id menggunakan akun yang telah terdaftar di Portal LTMPT.

Cek Profil Sekolah

pada sidebar Profil yang berisikan Informasi Sekolah dan Kepala Sekolah.

Definisikan Jenis Kelas

yang ada pada sekolah Anda pada menu Jurusan. Data jurusan ini diambil dari LTMPT,

pastikan anda sudah memilih jenis kelas untuk setiap jurusan yang sudah didefinisikan.

Finalisasi Data Sekolah dan Jurusan

Anda pada sidebar Finalisasi dengan menyetujui pernyataan yang ada pada tabel yang berjudul “Finalisasi Data Sekolah”.

Tambahkan Siswa Eligible Pada Sidebar Siswa

Anda bisa menambahkan satu-satu siswa per jurusan dengan mengisikan NISN.

Data NISN ini didapatkan langsung dari portal LTMPT. Selain itu, anda juga bisa menambahkan siswa per jurusan dengan melakukan import data. Panduan lebih detil akan dijelaskan pada bagian 5 dokumen ini.

Finalisasi Data Siswa Pada Sidebar

Finalisasi dengan menyetujui pernyataan yang ada pada tabel yang berjudul “Finalisasi Data Siswa”.

 

Cara Daftar Akun Sekolah di LTMPT

Berikut ini adalah langkah-langkah untuk mendaftar akun sekolah di laman LTMPT:

Registrasi Akun Sekolah

  1. Akses laman resmi LTMPT di situs https://portal.ltmpt.ac.id/.
  2. Klik “Daftar” pada halaman tersebut.
  3. Pilih “Sekolah” untuk mendaftarkan akun.
  4. Untuk mendapatkan akun sekolah di LTMPT, masukkan kombinasi NPSN dan kode registrasi Pusdatin Kemdikbud.
  5. Klik “Selanjutnya”.
  6. Masukkan nama kepala sekolah atau operator sekolah, tanggal lahir, email aktif dan password.
  7. Setelah klik tombol daftar, akan muncul notifikasi aktivasi akun.
  8. Buka inbox/spam email Anda. Lakukan aktivasi akun.
  9. Setelah akun aktif lakukan login ke laman https://portal.ltmpt.ac.id.

Verifikasi Data Sekolah

  1. Login ke laman https://portal.ltmpt.ac.id menggunakan email dan password yang telah didaftarkan sebelumnya.
  2. Anda akan diarahkan menuju dashboard portal LTMPT. Pilih menu Verifikasi dan Validasi Data Sekolah dan Siswa (VERVAL).
  3. Di halaman verifikasi data sekolah. Periksa data sekolah Anda dengan seksama. Jika ada kesalahan data lakukan perubahan melalui Dapodik kemudian tekan tombol “Perbarui Data”.
  4. Tekan tombol “Selanjutnya” untuk berpindah ke halaman verifikasi data siswa. Mohon untuk memeriksa kevalidan data dari daftar siswa kelas 12 beserta dengan status akunnya. Jika terdapat kesalahan mohon untuk melakukan perbaikan melalui Dapodik setelah itu tekan tombol “Perbarui Data”.
  5. Tekan tombol selanjutnya untuk berpindah ke halaman konfirmasi.
  6. Pastikan data sekolah Anda sudah benar. Jika sudah yakin, centang pernyataan dan tekan tombol “Simpan permanen”.
  7. Jika sudah simpan permanen maka data sekolah tidak dapat diubah kembali. Silahkan unduh bukti permanen dengan mengklik tombol berwarna merah.
  8. Silakan simpan bukti permanen di tempat yang aman, jangan sampai hilang.

 

Demikian penjelasan terkait siswa eligible, semoga penjelasan terkait siswa eligible bermanfaat bagi teman-teman guru semua.

 

Sekian dari penulis besar harapannya atas apa yang sudah ditulis bermanfaat untuk semua pihak.

Untuk meningkatkan dan menambah wawasan teman-teman guru terkait Pendidikan Indonesia, ikuti Pelatihan Bersertifikat 32 JP  Merancang Pembelajaran Interaktif umtuk Mewujudkan Merdeka Belajar Menggunakan GoKaMja (Google Workspace For Education)

Daftarkan Diri Anda Sekarang, Come and Join!

Dapatkan fasilitas serta bonus eksklusif khusus bagi Anda yang mendaftar!

Bagaimana cara mendaftarnya ?

Langsung saja daftar melalui link berikut ini : https://online.e-guru.id/aff/40149/2057/checkout 

 

Silahkan dibagikan kepada guru-guru di seluruh Indonesia.

Tingkatkan literasi guru dengan join channel telegram:

https://t.me/naikpangkatdotcom

 

 

 

(gapamOP)

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 121 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis