Simak Bersama-sama Prinsip Penggunaan Teknologi yang Efektif dalam Pembelajaran

- Editor

Jumat, 3 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teknologi

Teknologi

Prinsip penggunaan teknologi perlu dikuasai guru untuk menunjang proses pembelajaran. Saat ini harus menjadi guru yang kompeten dalam penggunaan teknologi, terkhusus dalam kegiatan belajar mengajar di kelas.

Guru tidak hanya dituntut untuk menggunakan teknologi secara efektif dalam pembelajaran saja, tetapi juga dapat membimbing peserta didik dalam menggunakan alat tersebut untuk meningkatkan pembelajaran yang dilakukan.

Munculnya teknologi yang semakin baru, modern, dan canggih membutuhkan keputusan penting terkait dengan alat terbaik yang dapat diintegrasikan ke dalam pembelajaran.

Standar teknologi pendidikan untuk peserta didik seperti yang telah dirangkum dalam daftar  International Society for Technology in Education (ISTE) tahun 2012, antara lain:

  • peserta didik kreatif dan inovatif dalam penggunaan teknologi
  • peserta didik secara efektif berkomunikasi dan menggunakan teknologi secara kolaboratif
  • peserta didik menggunakan teknologi untuk mengumpulkan informasi
  • peserta didik menggunakan teknologi untuk berpikir kritis, memecahkan masalah, dan pengambilan keputusan
  • peserta didik menunjukkan sebagai bagian dari warga dunia yang baik
  • peserta didik terampil menggunakan sumber daya teknologi

Selain standar di atas, masih banyak  standar lain sebagai elemen penting untuk mencapai kesuksesan dalam memperoleh pengetahuan dan keterampilan peserta didik.

Halaman Selanjutnya

Prinsip penggunaan teknologi tidak terlepas dari keterampilan yang dibutuhkan peserta didik….

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 196 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis