Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!

- Editor

Kamis, 19 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar yang di tunggu tunggu untuk pelaksanaan PPG Guru tertentu tahun 2024 tahap 3, ternyata lebih cepat dari perkiraannya.

Secara resmi mengumumkan melalui akun instagram resmi PPG kemendikbud @ppgkemdikbud bahwa telah resmi membuka  PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3.

Untuk  PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3 ini menyasar ke 282.072 peserta meski demikian kapasitas ini belum bisa mengakomodir semua guru yang memenuhi syarat (guru dalam jabatan) untuk bisa mengikutinya.

Namun dalam hal ini proses ToT penguji masih berjalan sehingga kapasitas sasaran peserta masih bisa bertambah.

Perlu adanya penambahan dosen penguji pada bidang studi tertentu yang masih kurang (optimalisasi dosen bidang studi lain yang masih linier).

Terdapat total 131 LPTK yang mana masing masing LPTK akan ada kuota pesertanya masing masing.

Untuk mengetahui apakah Anda termasuk dalam peserta  PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, anda perlu mengeceknya melalui akun SIMPKB saat jadwal pemanggilan peserta.

Mungkin kita bertanya- tanya siapa saja yang akan terpanggil atau terundangdalam  PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3 ini? Dan kapan jadwal lengkapnya?

Guru yang terundang mengikuti  PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3

  • Guru yang terdaftar dalam Data Pokok Pendidikan (Dapodik)
  • Belum memiliki sertifikat Pendidik
  • Telah memenuhi persyaratan administrasi tahun 2023 dan sebelum tahun 2023
  • Aktif mengajar pada tahun 2023/2024
  • Tersedianya Bidang Studi PPG di 131 LPTK Penyelenggara

Kemudian bagi guru yang belum mendapatkan kesempatan mengikuti  PPG Bagi Guru Tertentu 2024, Anda akan mengikuti seleksi administrasi PPG bagi Guru tertentu yang akan diinformasikan lebih lanjut.

Jadwal  PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3

  • Pemanggilan peserta di SIMPKB dilaksanakan mulai tanggal 17- 23 September 2024
  • Lapor diri dan orientasi di LPTK dilaksanakan mulai tanggal 18- 27 September 2024
  • Pembelajaran mandiri di PMM dilaksanakan mulai tanggal 23 September – 4 November 2024
  • Pendaftaran UKMPPG di PMM dilaksanakan mulai tanggal 10 Oktober – 4 November 2024
  • Periode unggah dokumen UKPPPG  mulai tanggal 7- 11 November 2024
  • Pelaksanaan ujian tertulis berbasis komputer (UTBK) mulai tanggal 16- 19 November 2024

Halaman selanjutnya,

Selesaikan semua aktivitas dari setiap..

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 113 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis