Resmi! Pendaftaran Seleksi PPPK Dibuka di SSCASN pada Tanggal Ini, Berikut Dokumen yang Wajib Disiapkan Honorer

- Editor

Kamis, 29 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Update tanggal pendaftaran PPPK 2022, dijelaskan Satya Pratama selaku Kepala Biro Humas, Hukum dan Kerjasama BKN, rencana pengumuman seleksi PPPK CASN 2022 dibuka 5 Oktober 2022. Namun, jadwal itu dapat berubah.

Menurut rencana jadwal tersebut, pengumuman dan tanggal pendaftaran PPPK 2022 akan diselenggarakan bersamaan mulai 5 Oktober 2022.

Khusus untuk pendaftaran PPPK 2022 dibuka sampai 26 Oktober 2022.

Setelah pendaftaran seleksi, akan dilakukan yaitu seleksi administrasi. Seleksi administrasi ini dimulai pada tanggal 5 Oktober 2022.

Jadi ini bersamaan dengan pengumuman seleksi dan pendaftaran seleksi, yaitu dimulai pada tanggal 5 Oktober 2022 dan berakhir pada tanggal 1 November 2022 untuk seleksi administrasi ini.

Ada waktu sekitar 28 hari untuk menunggu hasil seleksi administrasi PPPK Guru Tahun 2022.

Adapun untuk jadwal pengumuman hasil seleksi administrasi rencananya akan tanggal 2 November 2022, yaitu sehari setelah penutupan seleksi administrasi.

Halaman berikutnya

Pengumuman hasil seleksi administrasi..

Berita Terkait

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Alur Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu 2024 : Panduan Lengkap
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:07 WIB

Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:43 WIB

Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis