Peran Pengawas Dalam Mengevaluasi Kinerja Guru Dalam Implementasi Kurikulum Merdeka

- Editor

Selasa, 28 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langkah Selanjutnya Jika Terpanggil PPG Daljab 2024 di SIMPKB

Langkah Selanjutnya Jika Terpanggil PPG Daljab 2024 di SIMPKB

Sebagai Trainer

Pengawas sekolah sebagai pelatih diharapkan menguasai materi kurikulum merdeka, mulai dari kerangka dasar kurikulum sampai dengan penyusunan modul ajar dan modul projek, sehingga bisa melatih dan membimbing guru dan kepala sekolah dalam implementasi kurikulum merdeka.

Materinya dapat diperoleh dari sumber sumber yang kredibel, yang telah disediakan oleh pemerintah dalam hal ini oleh Kemdikbud. Agar tidak terjadi sebuah miskonsepsi kedepannya.

Sebagai Executor

Sebagai executor artinya pengawas sekolah bekerja sama dengan kepala sekolah serta guru mengembangkan kerangka dasar kurikulum merdeka.

Posisinya sebagai bagian dari penyusunan perangkat kurikulum merdeka.

Demikian Peran Pengawas Sekolah Dalam Mengevaluasi Kinerja Guru Dalam Implementasi Kurikulum Merdeka, semoga dapat bermanfaat bagi Anda. 

Spesial Untuk Anda Bundling Pelatihan Pendekatan Ke Siswa di Era Kurikulum Merdeka

3 Judul Pelatihan Bersertifikat 32JP Bulan Maret hanya seharga Rp 139.000

Daftar Segera! Promo Paket Bunling hanya berlaku 28 Februari  s/d 4 Maret 2023

Dapat mendaftar melalaui link berikut ini:

https://online.e-guru.id/aff/9669/2393/checkout

Mau klaim potongan harga? jangan lupa gunakan kode diskonnya ‘MERDEKA’

Jika ingin dibantu pendaftaran, Chat Mimin  Wa.me/6289512348529 (Rahma)

Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.

(rtq/rtq)

 

Berita Terkait

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Alur Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu 2024 : Panduan Lengkap
Berita ini 467 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:07 WIB

Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:43 WIB

Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis