Penting Diketahui Honorer! Cara Daftar PPPK 2022 Melalui SSCASN BKN, Siapkan Berkas dan Ikuti Tips Ini Agar Bisa lolos

- Editor

Rabu, 7 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tips ketujuh agar honorer dapat lolos mengikuti seleksi PPPK 2022 yakni belajar secara mandiri dan mengikuti bimbingan belajar khusus seleksi PPPK untuk mendapatkan hasil yang optimal. Selain itu, anda juga akan dibimbing oleh orang-orang berpengalaman dalam menghadapi soal PPPK. Dengan mengikuti bimbel, anda dapat melihat tolak ukur peserta dan kemampuan anda sendiri.

8. Belajar soal-soal CPNS

Tips kedelapan agar honorer dapat lolos mengikuti seleksi PPPK 2022 yakni belajar soal-soal PPPK karena dengan latihan maka anda akan terbiasa mengerjakan soal-soal pada saat tes PPPK. Hal tersebut akan membantu anda untuk dapat memahami soal dengan cepat untuk kelancaran mengerjakan tes.

9. Jaga kesehatan

Tips kesembilan agar honorer dapat lolos mengikuti seleksi PPPK 2022 yakni dengan menjaga kesehatan. Karena apabila anda sehat akan dapat melakukan aktivitas dengan baik dan optimal.

10. Berdoa dan Optimis

Tips kesepuluh agar honorer dapat lolos mengikuti seleksi PPPK 2022 yakni dengan berdoa dan optimis. Berpikirlah dengan jernih dan optimis bahwa apa yang anda dambakan selama ini dapat terwujud, termasuk lulus PPPK. Selain itu anda juga harus berdoa kepada Tuhan untuk diberikan jalan terbaik dalam seleksi ujian PPPK pada tahun ini.

Daftar Sekarang! Jadilah Member e-Guru.id untuk Meningkatkan Pengetahuan Serta Kemampuan Anda Agar Bisa Menjadi Pendidik Yang Hebat. Dapatkan Berbagai Macam Pelatihan Gratis Serta Berbagai Bonus Lainnya. Daftar Sekarang dan Dapatkan Diskon Hingga 50%

DAFTAR SEKARANG

Penulis: (EYN/EYN)

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis