Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

- Editor

Rabu, 27 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar gembira yang dikabarkan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi, untuk semua guru baik sertifikasi maupun non sertifikasi.

Simak artikel ini hingga selesai untuk mengetahui informasi selengkapnya.

Melalui akun instagram resmi Ditjen GTK yaitu  @ditjen.gtk.kemdikbud mengumumkan informasi yaitu adanya SAPA GTK Episode 19.

Yang akan membahas mengenai Peluang dan Dampak Nyata Program Beasiswa Non Gelar Micro Credential Melalui Dana LPDP Ditjen GTK.

Yang akan dilaksanakan pada Kamis, 28 April 2024  Pukul 13.00 WIB yang akan dilaksanakan melalui Zoom Meeting dan akan disiarkan secara langsung melalui channel Youtube Ditjen GTK Kemdikbud RI.

SAPA GTK kali ini akan mendatangkan narasumber yang luar biasa antara lain yaitu:

  • Prof. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd. selaku Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan
  • Dr. Santi Ambarrukni, M.Ed. selaku Direktur Guru PAUD Dikmas, Ditjen GTK.
  • Prof. Didin Nuruddin Hidayat, MA TESOL, Ph.D. selaku Guru Besar Pendidikan Bahasa Inggris UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Nissa Afrilianan, SE., M.B.A. selaku penanggung jawab beasiswa LPDP Ditjen GTK.
  • Dan akan dipandu oleh moderator dari Direktorat Jenderal Guru Pendidikan Dasar yaitu Felima J. Panjaitan, S.Kom.

Anda dapat melakukan pendaftaran melalui s.id/microcredential2024

Jangan lewatkan kesempatan ini, baik anda guru sertifikasi maupun non sertifikasi.

Dikutip dari https://gtk.kemdikbud.go.id/lpdpgtk/ berikut beberapa informasi berkaitan dengan Beasiswa Microcredential.

Sasaran Program

Target peserta Beasiswa Microcredential bidang Bahasa Inggris, Innovative Pedagogy for Teaching English (IPTE) ini adalah guru Sekolah Dasar (SD)

Deskripsi Singkat

Dalam rangka meningkatkan kompetensi guru Sekolah Dasar (SD) dalam pembelajaran Bahasa Inggris, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan bekerjasama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) berkomitmen untuk mempersiapkan guru profesional masa depan. Direktorat Guru Pendidikan Dasar memberikan kesempatan kepada Guru SD di Indonesia, untuk dapat mengikuti program beasiswa non gelar atau micro-credential bidang Bahasa Inggris, Innovative Pedagogy for Teaching English (IPTE) pada Buckeye Language Education Resource (BuckLER) Center, Ohio State University, Amerika Serikat yang akan diselenggarakan secara daring.

Halaman selanjutnya,

Persyaratan…

Berita Terkait

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Komunikasi
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Kerjasama
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Integritas
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Berita ini 1,560 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 November 2024 - 10:57 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik

Senin, 11 November 2024 - 11:59 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil

Sabtu, 9 November 2024 - 10:16 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Komunikasi

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis