Contoh Bentuk Penguatan Kapasitas Guru (Kapasitas Lanjutan)
1. Manajemen Kelas
Guru perlu menguasai:
- Belajar dalam kelompok besar dan kecil.
- Tata letak area belajar (di dalam atau di luar kelas).
- Pembagian jadwal belajar bersama dan mandiri.
2. Team Teaching atau Mengajar Kolaboratif
Guru perlu mengetahui:
- Tipe-tipe mengajar kolaboratif.
- Karakteristik mengajar kolaboratif.
3. Proses Desain Projek
Guru perlu menguasai:
- Pengertian proses berpikir desain.
- Langkah-langkah proses berpikir desain.
- Alur desain.
- Referensi dan tips.
4. Proses Pelibatan Mitra dalam Ekosistem Belajar
Guru perlu menguasai:
- Pemilihan mitra sesuai dengan projek yang dilaksanakan
- Langkah-langkah melibatkan masyarakat dan lingkungan satuan pendidikan.
- Administrasi dan dokumentasi yang dibutuhkan.
Sangatlah penting bagi pendidik yang terlibat untuk memiliki pemahaman yang optimal mengenai projek penguatan profil pelajar Pancasila.
Halaman selanjutnya,
Untuk itu, satuan pendidikan dapat memberikan…
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya