Pelatihan Bersertifikat 32 JP : Penyusunan RPP Terbaru Untuk Jenjang SD/MI

- Editor

Senin, 13 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyusunan RPP SD –  Pelatihan bersertifikat 32 JP dengan mengangkat judul Penyusunan RPP Terbaru Untuk Jenjang SD/MI yang diselenggarakan oleh e-Guru.id  mulai tangga 20 Juni – 25 Juni 2022.

Kegiatan akan dilaksanakan sebanyak lima kali pertemuan, melalui Zoom meeting atau streaming Youtube dan diskusi secara intens dengan instruktur di Grup Telegram. Dilaksanakan pukul 11.00 WIB sampai selesai.

Workshop akan dipandu secara langsung oleh instruktur yaitu Ibu Ani Lia Tri Hastuti, S.Pd yang merupakan Instruktur Guru.id

Materi – materi yang akan dibahas dalam 5 kali pertemuan pelatihan yaitu sebagai berikut :

  1. Konsep dasar RPP Terbaru dan Perbedaan RPP lama dan baru
  2. Perumusan indikator pada RPP
  3. Tahapan penyusunan komponen pada RPP terbaru
  4. Praktik dan contoh penyusunan RPP terbaru Jenjang SD/MI
  5. Evaluasi

Harapannya setelah peserta mengikuti pelatihan ini dapat membuat RPP dan merumuskan indikator pada RPP untuk jenjang Sekolah Dasar (SD) atau Madrasah Ibtidaiyah (MI)

Sebelum mulai penyusunan RPP SD sesuai dengan konsep terbaru, guru perlu mengetahui tahapan penyusunannya. Yuk simak informasi selengkapnya berikut ini.

Rencara Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Rencana pelaksanaan pembelajaran, atau disingkat RPP, adalah pegangan seorang guru dalam mengajar di dalam kelas. RPP dibuat oleh guru untuk membantunya dalam mengajar agar sesuai dengan Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar pada hari tersebut.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) berisi pengaturan yang berkenaan dengan perkiraan atau proyeksi tentang apa yang akan dilakukan pada saat kegiatan belajar mengajar berlangsung.

Kemungkinan pelaksaan pembelajaran sesuai dengan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah direncanakan ataupun tidak karena proses pembelajaran bersifat situasional, apabila perencanaan disusun secara matang maka proses dan hasil pembelajaran tidak akan jauh dari perkiraan.

Langkah- langkah pengembangan RPP

Menurut panduan teknis penyusunan RPP di Sekolah Dasar, pengembangan RPP disusun dengan mengakomodasikan pembelajaran tematik atau yang disebut RPP Tematik. RPP tematik adalah rencana pembelajaran tematik terpadu yang dikembangkan secara rinci dari suatu tema. Langkah-langkah pengembangan RPP tematik adalah:

  1. Mengkaji silabus tematik
  2. Mengidentifikasi materi pembelajaran
  3. Menentukan tujuan
  4. Mengembangkan kegiatan Pembelajaran
  5. Penjabaran jenis penilaian
  6. Menentukan alokasi waktu
  7. Menentukan sumber belajar

Halaman selanjutnya

Lalu bagaimana penyusunan…

Berita Terkait

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
5 Kriteria Penting yang Diperhatikan HRD dalam Merekrut Karyawan
Ikuti Lomba Menulis Cerpen Khusus untuk Guru, Biaya Registrasi GRATIS!
Bingung Jenis Investasi yang Cocok? Ini Tips Investasi Cuan dari Alexandra Askandar
Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!
Indonesia IoT Career Fair 2024 Indobot Academy: Mendorong Karir di Bidang Internet of Things di Era Digital
Siapkan Dirimu, Indonesia IoT Career Fair 2024 by Indobot Academy akan Hadir Kembali
Tips Mengisi Esai PPG Prajabatan 2024: Contoh Soal dan Jawabannya
Berita ini 61 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 20:28 WIB

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital

Jumat, 13 September 2024 - 00:31 WIB

5 Kriteria Penting yang Diperhatikan HRD dalam Merekrut Karyawan

Selasa, 13 Agustus 2024 - 10:24 WIB

Ikuti Lomba Menulis Cerpen Khusus untuk Guru, Biaya Registrasi GRATIS!

Minggu, 14 Juli 2024 - 09:11 WIB

Bingung Jenis Investasi yang Cocok? Ini Tips Investasi Cuan dari Alexandra Askandar

Rabu, 10 Juli 2024 - 20:03 WIB

Telah Dibuka Pendaftaran Diklat Bersertifikat 32 JP untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK, Daftar GRATIS!

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis