Nasib! Ratusan Honorer Terancam Batal Diangkat Jadi PPPK Tahun Ini

- Editor

Senin, 27 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemerintah berencana akan menyelesaikan masalah honorer tahun ini. Rencananya, para honorer yang telah terdata di dalam database BKN (Badan Kepegawaian Negara) akan diangkat secara langsung sebagai ASN (Aparatur Sipil Negara) dengan status PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja).

Namun jika melihat kondisi saat ini, sepertinya tidak mungkin semua honorer yang masuk dalam data tersebut akan terakomodasi untuk diangkat menjadi PPPK tanpa tes.

Setelah melakukan para honorer yang telah selesai tahun lalu, total ada sebanyak 1.788.851 orang honorer yang masuk di dalam data tersebut. Pendataan telah selesai dan tidak akan dilakukan pendataan lagi di masa yang akan datang.

Lalu, semua data yang masuk ke dalam sistem tersebut, setelah dilakukan verifikasi dan validasi, maka semuanya akan diangkat sebagai PPPK tanpa melakukan tes seperti pada umumnya.

Dan direncanakan, masalah pengangkatan honorer ini diharapkan akan selesai pada bulan Desember tahun ini. Oleh karena itu, tahun ini akan terjadi pengangkatan besar-besaran kepada para honorer termasuk guru honorer yang telah masuk ke dalam database BKN tersebut.

Namun masalah kemudian muncul ketika formasi yang tersedia untuk menampung honorer sebagai PPPK tersebut tidak sebanding dengan data honorer yang telah terdata.

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN RB) hingga saat ini baru menetapkan hanya membuka formasi sebanyak 1,28 juta tahun ini.

Rinciannya 1,01 juta untuk formasi yang akan diisi oleh PPPK yang akan tersebar di instansi pusat dan daerah. Kemudian sisanya dianggarkan untuk formasi CPNS yang berjumlah 278.427 yang akan ditempatkan di instansi pusat dan daerah.

Jika melihat data tersebut, maka honorer yang sudah terdata di database BKN tidak mungkin akan mampu ditampung seluruhnya. Artinya, harus ada honorer yang kehilangan kesempatan diangkat sebagai PPPK tahun ini.

Total akan ada sekitar 770 orang yang akan batal diangkat dari status honorer menjadi pegawai PPPK.

Namun di sisi lain juga masih ada kemungkinan sisanya tersebut mendapat kesempatan pengangkatan.

Menurut Menteri MenPAN RB, saat ini masih dilakukan proses verifikasi dan validasi. Dan pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 baru bisa dibuka setelah itu.

Di sisi lain, sejumlah instansi pemerintah juga belum mengajukan formasi.

Halaman Berikutnya

Sebenarnya penyusunan rincian kebutuhan ASN untuk tahun 2024 ini….

Berita Terkait

Tahun 2025 Guru Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi Akan Sejahtera dengan Program Prioritas Mendikdasmen
Guru Wajib Tahu, Poin Penting dalam PermenPANRB Nomor 21 Tahun 2024 tentang Jabatan Fungsional Guru
4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!
Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 
Gebrakan Mendikdasmen Memudahkan Syarat Pencairan Tunjangan Sertifikasi Mulai Tahun 2025
Ini Perbedaan Pengelolaan Kinerja Sebelumnya dengan Pengelolaan Kinerja 2025
Ini 3 Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah 2025 Kini Menjadi Lebih Sederhana
Berita ini 86 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 11 Januari 2025 - 15:04 WIB

Tahun 2025 Guru Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi Akan Sejahtera dengan Program Prioritas Mendikdasmen

Selasa, 7 Januari 2025 - 12:24 WIB

Guru Wajib Tahu, Poin Penting dalam PermenPANRB Nomor 21 Tahun 2024 tentang Jabatan Fungsional Guru

Rabu, 18 Desember 2024 - 13:26 WIB

4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:15 WIB

Mendikdasmen Kembali Mengungkapkan Pentingnya Deep Learning untuk Diterapkan Kedepannya!

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:13 WIB

Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan e-Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Saat Penguploadan Dokumen 

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis