2. Perubahan Perilaku Yang Tidak Wajar
Hal pada anak yang mengalami gangguan mental adalah perubahan perilaku yang tidak wajar. Peserta didik akan cenderung memberontak, mengamuk, arogan dan mudah tersinggung. Selain itu mereka juga akan mengalami kesulitan bersosialisasi.
Hal tersebut juga akan mengakibatkan kehilangan minat yang mereka sukai seperti pergi ke sekolah atau bermain dengan teman. Untuk peserta didik yang mengalami gangguan kecemasan mereka merasa cemas secara berlebihan.
3. Prestasi menurun
Gangguan mental dapat dilihat dari prestasi peserta didik yang menurun. Hal tersebut disebabkan karena kurangnya beraktifitas. Peserta didik yang mengalami gangguan mental memiliki masalah dalam proses belajar.
Hal tersebut membuat fungsi kognitif, kemampuan berpikir dan juga mengingat menjadi menurun.
4. Gangguan Tidur
Hal berikutnya adalah gangguan tidur. Anak yang mengalami gangguan mental terdapat perubahan jam tidur yang sangat ekstrem. Hal tersebut dapat dilihat seperti susah tidur dan terlalu banyak tidur.
Karena psikis mereka terganggu, anak yang mengalami gangguan mental biasanya sering untuk mendapatkan mimpi buruk saat tidur.
Demikian informasi mengenai Mengatahui Ciri Gangguan Mental Untuk Meningkatkan Semanga Belajar.
e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG
Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI
Ingin dibantu mendaftar member e-Guri.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)
(yud / law)
Halaman : 1 2