Guru Harus Menerapkan Merdeka Belajar? Simak Penjelasannya!

- Editor

Selasa, 20 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembelajaran juga akan dinamis seiring dengan perubahan pola pikir guru oleh karena itu maka guru hendaklah mempunyai kemauan yang kuat serta meningkatkan profesionalismenya dalam rangka menciptakan pembaharuan dan kebaruan dalam pembelajaran.

Guru mesti belajar dan ingin berkolaborasi serta berbagi dengan rekan sejawatnya sehingga nantinya pelaksanaan kurikulum merdeka secara bertahap bisa ditingkatkan.

Banyak peran yang dapat dilakukan oleh guru dalam mengimpelemtasikan kurikulum merdeka belajar sehingga menjadi guru penggerak dituntut tidak hanya mampu mengajar dan mengelola kegiatan kelas secara efektif melainkan membangun hubungan efektif dengan peserta didik dan komunitas sekolah dengan baik.

Dalam implementasi kurikulum merdeka belajar menuntut guru akan terus belajar belajar dan belajar.

Sehingga guru akan belajar bagaimana cara membelajarkan siswa, guru juga berusaha untuk mendapatkan pengetahuan dan keterampilan untuk mendukung kegiatan di dalam pembelajaran serta guru bisa memahami struktur kurikulum, membuat program, melaksanakan, serta mengevaluasinya.

Perubahan tersebut dimulai dari nawaitu serta kemauan yang kuat dari seorang guru. Menjadi guru mesti belajar dan selalu berusaha untuk mencari ilmu baru.

Dengan belajar maka seorang guru akan memperoleh wawasan dan pengetahuan yang terkini sehingga penerapan kurikulum sesuai dengan apa yang diharapkan.

Implementasi kurikulum merdeka belajar harus ditopang dengan kemauan guru untuk mengajar.

Dalam menerapkan implementasi merdeka belajar diwujudkan dalam aktivitas merdeka belajar sehingga guru akan memiliki fleksibelitas dalam melakukan pembelajaran.

Pembelajarn tidak selalu dipandang sebagai kegiatan yang formalitas dan kaku saja melainkan bagaimana guru mengelola pembelajaran itu dengan baik, itu yang paling terpenting dan utama.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG

Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI

Ingin dibantu mendaftar member e-Guru.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)

(Joz/law)

Berita Terkait

Guru Non Sertifikasi Full Senyum, Mendikdasmen Siapkan Kado Pengadaan PPG Tahun 2025 Hingga 850ribu Guru
Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:28 WIB

Guru Non Sertifikasi Full Senyum, Mendikdasmen Siapkan Kado Pengadaan PPG Tahun 2025 Hingga 850ribu Guru

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 10:52 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis