Media Pembelajaran Yang Tepat Dalam Kurikulum Merdeka

- Editor

Minggu, 17 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kurikulum Merdeka – Pendidikan kini telah mengalami peningkatan paling signifikan. Mulai dari cara belajar, metode pembelajaran, akses informasi hingga cara berpikir dalam menemukan suatu solusi dari permasalahan yang ada.

Beberapa permasalahan yang ada tentu mengindikasikan bahwa betapa meningkatnya perkembangan pendidikan dari masa ke masa.

Terdapat beberapa komponen dalam menunjang pendidikan, salah satunya adalah media pembelajaran.

Media pembelajaran merupakan tools yang digunakan untuk menarik minat siswa agar mengikuti proses belajar dengan baik hingga maksimal.

Namun, terdapat juga beberapa kendala yang membuat media pembelajaran tidak maksimal dalam men-deliver informasi yang ada. Salah satunya adalah karena kurangnya pengetahuan dari para fasilitator atau tenaga pendidik dalam menyusun media tersebut.

Dalam hal pembelajaran, peserta didik akan lebih banyak menaruh perhatian pada hal-hal baru, terutama pada konsep pembelajaran yang interaktif dan eye-catching. Berikut beberapa jenis media pembelajaran yang dikutip dari laman merdeka.com

  1. Media Visual

Salah satu contoh dari penerapan media visual adalah karikatur, desain gambar, atau infografis. Dimana media pembelajaran ini bermaksud untuk memfokuskan indra penglihatan saat kegiatan belajar mengajar berlangsung. Media seperti ini lebih lama untuk diingat oleh peserta didik karena semakin memperjelas sajian ide.

  1. Media Audio

Hal semacam ini biasanya dapat berupa podcast atau beberapa materi yang disajikan dalam bentuk suara. Selain dalam hal literasi, peserta didik juga dapat melatih fokus indra pendengarannya pada materi dalam jenis media ini.

Halaman Selanjutnya

jenis media pembelajaran

Berita Terkait

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Komunikasi
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Kerjasama
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Integritas
Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
Berita ini 915 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 10:51 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan

Rabu, 20 November 2024 - 09:58 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain

Rabu, 13 November 2024 - 10:57 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik

Senin, 11 November 2024 - 11:59 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil

Sabtu, 9 November 2024 - 10:16 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Komunikasi

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis