Kemenag Buka Sosialisasi IKM Guru Madrasah Tahun 2023

- Editor

Senin, 13 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kurikulum Merdeka menjadi program andalan Kemendikbud yang saat ini sedang digencarkan oleh Mentri Nadiem. Sejalan dengan ide transformasi pendidikan Mentri Nadiem, Kemenag membuka sosialisasi IKM guru madrasah untuk menunjang kesiapan tenaga pendidik.

Kementrian agama mendukung penuh satuan pendidikan yang berada dibawah naungannya untuk turut serta menerapkan kurikulum merdeka.

Mengutip dari laman kemanag.go.id saat ini Kementrian Agama sudah mulai mempersiapkan satuan pendidikan madrasah dengan cara membuka sosialisasi. Sosialisasi di satuan pendidikan naungan Kemenag disampaikan oleh Kaprodi PKIN, LPTK dan PPPG.

Adapun pelaksanaan tersebut telah berlangsung kemarin pada 9-10 Februari 2023. Pelaksanaan sosialaisasi IKM untuk kalangan guru Kemenag tersebut berlangsung di Kota Malang.

Tujuaan Kemenag mengadakan sosialisasi IKM unruk guru madrasah ini yakni agar para tenaga pendidik dapat menyesuaikan pembelajaran menggunakan kurikulum terbaru.

Guna mempersipkan kompetensi guru dalam mengimplementasikan Kurikulum Merdeka, Kemenag mempercayakan pelatihan serta sosialisasi kepada Lembaga dan tenaga Kependidikan (LPTK) yang bertanggung jawab melaksanakan PPG guru madrasah.

LPTK menjadi ujung tombak Kemenag dalam mempersiapkan kompetensi guru madrasah menerapkan implementasi Kurikulum Merdeka.

Direktur Guru dan Tenaga Kependidikan Madrasah, Muhammad Zain menyampaikan perihal pentingnya mematangkan pemahaman guru selaku garda depan yang melaksanakan kurikulum ini.

Zain menjalskan bahwa situasi abad 21 menuntu gutu untuk memiliki kompetensi yang mumpuni. Untuk menjaga kualitas guru yang seharusnya Kemenag menggerkan LPTK untuk mencetak guru-guru emas yang bermindset digital.

Menurut Muhammad Zain penerapan kurikulum ini menjadikan guru berkesempatan untuk menyusun konten materi. Hal tersebut sangat memantik gaya berkreasi guru.

Halaman Selanjutnya

sosialisasi IKM Madrasah gratis

Berita Terkait

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN
Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?
Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat
Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!
[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II
Tahun 2025 Guru Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi Akan Sejahtera dengan Program Prioritas Mendikdasmen
Guru Wajib Tahu, Poin Penting dalam PermenPANRB Nomor 21 Tahun 2024 tentang Jabatan Fungsional Guru
4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 18:16 WIB

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN

Senin, 20 Januari 2025 - 17:51 WIB

Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?

Senin, 20 Januari 2025 - 12:27 WIB

Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat

Senin, 20 Januari 2025 - 11:43 WIB

Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!

Rabu, 15 Januari 2025 - 12:24 WIB

[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II

Berita Terbaru

Advertorial

HHRMA Bali: Jembatan Karier di Industri Perhotelan

Selasa, 11 Feb 2025 - 09:45 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis