Jokowi Hadiri Kongres PGRI, Ketua PGRI Minta Hal Ini

- Editor

Sabtu, 2 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Kongres XXIII Persaturan Guru Republik Indonesia (PGRI) di Puri Agung Ballroom, Hotel Grand Sahit Jaya Jakarta dengan mengenakan kemeja batik PGRI pada Sabtu, 2 Maret 2024.

Kongres XXIII PGRI mengusung tema Transformasi PGRI Menuju Indonesia Emas. Pelaksanaan Kongres PGRI ini dilaksanakan pada tanggal 1 hingga 3 Maret 2024.

Datang ke lokasi sekitar pukul 09.17 WIB, Jokowi disambut baik oleh Ketua Umum Pengurus Besar PGRI Unifah Rosyidi.

Jokowi mengaku telah menghadiri acara PGRI dua kali dalam satu bulan. Ia juga mengatakan tidak dapat menolak undangan dari guru karena guru memiliki jasa yang sangat besar bagi negara.

“Hanya dalam tiga bulan saya sudah datang ke dua acaranya PGRI. Ini jarang sekali, tiga bulan. Tapi sekali lagi, karena guru yang mengundang saya tidak bisa menolak. Jasa guru sungguh sangat besar untuk negara ini,” ungkapnya.

Tak hanya itu, Jokowi juga mengatakan bahwa ia menyempatkan kehadirannya dalam acara Kongres XXIII PGRI di sela-sela kesibukannya di IKN.

“Pagi hari ini saya harusnya masih di Palembang. Setelah hari Rabu saya ke Samarinda, Kamis ke Boltang, Jumat masih di IKN. Sabtu ada dua undangan PGRI dan IMM. Saya sampaikan ke pak Mensegneg IMM, maju ke Jumat malam, Alhamdulillah bisa,” jelas Jokowi.

Sebagai informasi, guru ASN dan pegawai ASN lainnya akan dipindahkan ke IKN dalam waktu dekat mengikuti skema perpindahan dari Kementerian PANRB. Tentu saja, pemerintah akan memberikan tunjangan bahkan hunian bagi ASN yang bersedia pindah ke IKN.

Halaman selanjutnya,

Pesan PGRI untuk presiden…

Berita Terkait

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!
Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3
Berita ini 640 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:38 WIB

Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024

Senin, 23 September 2024 - 11:47 WIB

Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis