Jadwal PPPK Tahun 2022 Resmi Ditunda? Berikut Penjelasan Dirjen GTK Kemendikbud

- Editor

Sabtu, 29 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Informasi tentang Jadwal PPPK Tahun 2022  saat ini merupakan salah satu berita yang sering dinantikan update-nya oleh masyarakat terutama bagi yang ingin mendaftar PPPK Tahun 2022.

Beberapa waktu yang lalu telah diinformasikan secara resmi di laman gurupppk.kemdikbud.go.id tentang pembukaan pendaftaran PPPK Tahun 2022.

Pendaftaran PPPK Tahun 2022 yang telah diinformasikan pendaftarannya itu ditujukan bagi jabatan fungsional guru.

Sebagaimana telah diketahui, pendaftaran PPPK 2022 untuk jabatan fungsional guru ataupun jabatan fungsional lainnya dapat diinput di portal SSCASN.

Di samping itu, informasi Jadwal PPPK Tahun 2022 juga sempat diunggah Nunuk Suryani selaku Pelaksana Tugas Dirjen GTK di Instagram pribadinya @nunuksuryani.

Informasi pendaftaran PPPK Tahun 2022 yang juga sempat ditampilkan di laman guru PPPK Kemdikbud.

Pada laman tersebut mencantumkan pembukaan pendaftaran akan dimulai sejak tanggal 25 Oktober sampai dengan 7 November 2022.

Tanggal itu juga dicantumkan sebagai hari pengumuman penempatan bagi pelamar prioritas pertama atau P1.

Namun, dalam pantauan portal pendaftaran PPPK Tahun 2022 SSCASN, sampai sekarang masih belum bisa di akses untuk melakukan pendaftaran.

Berdasarkan hal diatas, kemungkinan akan terjadi perubahan dalam informasi jadwal seleksi PPPK 2022.

Meskipun belum dapat dipastikan jenis perubahannya, masyarakat kiranya dapat terus memantau website resmi pemerintah untuk mendapatkan informasi baru.

Salah satu perubahan yang dapat dilihat adalah seperti yang diunggah Nunuk Suryani dalam akun Instagramnya.

Nunuk mengunggah info tentang konfirmasi terkait pendaftaran PPPK 2022. Berikut unggahannya:

“Mohon menunggu Pengumuman jadwal seleksi PPPK Guru dari BKN (Badan Kepegawain Nasional.”

Informasi tentang jadwal PPPK Tahun 2022, yang sempat ditampilkan pada website gurupppk.kemdikbud.go.id juga telah berubah.

Halaman Selanjutnya

Informasi terbaru yang ada di laman tersebut mencantumkan

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 48 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis