Ini Dia Beasiswa S1-S3 Yang Buka Di Awal Tahun

- Editor

Kamis, 5 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

3. Beasiswa Fulbright Scholarship

Program beasiswa ini merupakan program yang didanai oleh pemerintah Amerika Serikat yang bekerja sama dengan AMINEF Indonesia.

Beasiswa ini ditujukan untuk mahasiswa asing yang memiliki keinginan melanjutkan studi pada jenjang S2 dan S3 di Amerika Serikat. Selain itu juga terbuka untuk negara Indonesia dan warga internasional.

Terdapat beberapa manfaat yang akan didapatkan dimulai dari biaya kuliah penuh, asuransi, keperluan lainnya yang relevan dengan kebutuhan studi, tunjangan hidup, dan tiket perjalanan pulang dan pergi.

Namun, minimal IPK yang harus dimiliki oleh pendaftar yaitu 3.0 dan juga telah memenuhi skor Bahasa Inggris sesuai dengan ketentuan.

Pendaftarannya sendiri di buka pada bulan Januari sampai dengan Februari 2023. Adapun dokumen persyaratan yang harus dilengkapi, yaitu sebagai berikut:

  1. Mempersiapkan Curriculum Vitae (CV)
  2. Salinan KTP atau Paspor yang masih berlaku
  3. Melakukan pengisian form pada aplikasi pendaftaran
  4. Menyiapkan surat rekomendasi dari dua institusi
  5. Menyediakan sertifikat tes Bahasa Inggri (TOEFL/IELTS)

Untuk lebih lengkapnya lagi kalian dapat melihat informasi melalui link berikut ini:

https://www.aminef.or.id/grants-for-indonesians/fulbright-programs/scholarship/

4. Program Australia Awards Scholarship (AAS)

Program beasiswa ini membuka pendaftaran beasiswa secara penuh untuk jenajang S2 dan S3 yang dibuka oleh pemerintah Australia.

Program beasiswa ASS dibuka khusu untuk para pelajar Indonesia. Beasiswa ini merupakan salah satu program beasiswa yang bergengsi dan menjadi incaran para pelajar Indonesia yang ingin belajar di luar negeri.

Terdapat beberapa manfaat yang akan didapatkan diantarannya yaitu pembiayaan penuh selama studi, tunjangan kedatangan, tunjangan hidup dan memenuhi semua fasilitas mulai dari tiket keberangkatan.

Pendaftaran akan dibuka pada bulan Januari sampai dengan bulan Maret 2023. Adapun dokumen persyaratan yang harus dilengkapi dan dipersiapkan yaitu sebagai berikut:

  1. Curriculum Vitae (CV)
  2. Salinan paspor ataupun Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  3. Salinan akta kelahiran
  4. Salinan ijazah asli beserta transkrip nilai
  5. Sertifikat Bahasa Asing (TOEFL/IELTS)
  6. Surat rekomendasi dari dua Lembaga/institusi

Untuk informasi lebih lanjutnya dapat mengakses link berikut ini:

https://www.australiaawardsindonesia.org/

5. Beasiswa Invest Your Talent in Italy (IYT)

Beasiswa IYT dibuka oleh pemerintah Italia untuk jenjang S2. Beasiswa ini merupakan kerja sama antara ITA Italian Trade Agency, Kementerian Luar Negeri Italia, dan Uni Italia.

Tak hanya mendapatkan biaya penuh dan tunjanga hidup secara gratis, manfaat lain yang akan didapatkan penerima yaitu akan diberikan berbagai fasilitas penunjang.

Para penerima beasiswa IYT nantinya akan diwajibkan magang di perusahaan Italia yang terpilih dan merupakan mitra beasiswa.

Pendaftarannya akan dibuka pada bulan Januari sampai dengan Februari 2023. Adapun dokumen persyaratan yang harus dilengkapi dan dipersiapkan yaitu sebagai berikut:

  1. Paspor
  2. Ijazah beserta transkrip nilai (atau surat keterangan akan lulus)
  3. Video motivasi mendaftar beasiswa IYT (durasi maksimal satu menit)
  4. Sertifikat Bahasa Inggris (TOEFL/IELTS)
  5. Curriculum Vitae (CV)
  6. Sertifikat kemampuan Bahasa Italia

Untuk informasi lebih lanjutnya dapat mengakses link berikut ini:

https://investyourtalentapplication.esteri.it/SitoInvestYourTalentApplication/progetto.asp

Bagaimana kalian tertarik untuk mengikuti program beasiswa S1-S3 ke luar negeri?

Demikian informasi yang dapat diberikan mengenai beasiswa untuk jenjangan S1, S2, dan S3 yang buka di awal tahun.

e-Guru.id menyediakan program membership dengan satu kali membayar gratis pelatihan bersertifikat 32 JP setiap bulannya. Mari bergabung dengan 9000++ di seluruh wilayah Indonesia. Tunggu apalagi DAFTAR SEKARANG

Ingin pelatihan bersertifikat 32 JP? KLIK LINK INI

Ingin dibantu mendaftar member e-Guru.id ? Hubungi wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)
(Nas/law)

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis