Hasil Rapat BKN Tentukan Nasib Masa depan Guru honorer 2023

- Editor

Sabtu, 16 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

..

Oleh karenanya isu nasib masa depan guru honorer saat ini sedang menjadi pembahasan utama oleh pemerintah. status kepegawaian Tenaga honorer dan guru harus diperjelas terutama yang berada di lingkungan pemerintahan daerah dan pemerintahan pusat.

Hal tersebut terlampir dengan adanya Surat Edaran (SE) Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) dengan Nomor B/185/M.SM.02.03/2022 pada 31 Mei 2022.

Dalam isi surat edaran tersebut, status kepegawaian di lingkungan instansi pemerintah diwajibkan untuk PNS dan PPPK. Hal tersebut membuat status kepegawaian yang berada di Instansi Pemerintah harus setara.

MenpanRB berpendapat bahwa situasi ketenagakerjaan harus diselesaikan sesaat sebelum batas waktu, yaitu 28 November 2022. Dalam hal ini, Otoritas Kepegawaian Daerah di Jawa Timur yaitu Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Jawa Timur mengadakan diskusi antar lembaga untuk mendapatkan solusi bagi nasib tanaga honorer termasuk guru honorer.

Salah satu upayanya adalah bekerja sama dengan BKN dan Kemenpan-RB untuk menjembatani tenaga honorer dan instansi pemerintah. Seperti dalam acara Rapat Koordinasi Penyusunan Kebutuhan ASN Tahun Anggaran 2022, yang diselenggarakan pada Senin, 27 Juni 2022 di Surabaya.

Acara yang bertajuk Rapat Koordinasi Penyusunan Kebutuhan ASN Tahun Anggaran 2022 yang digelar pada Senin 27 Juni 2022 di Hotel Grand Dafam Surabaya. Haryono Dwi Putranto, Deputi Bidang Pembinaan Manajemen Kepegawaian BKN menjelaskan saat ini instansi pusat dan instansi daerah sedang serius mempertimbangkan nasib para tenaga honorer.

Halaman Selanjutnya

implementasi regulasi tenaga honorer

Berita Terkait

Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!
Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3
Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!
Telah Berlaku Aturan Baru Seragam Dinas ASN bagi PNS Maupun PPPK Tahun 2024
Ini Pelamar Prioritas PPPK Guru 2024 yang Diangkat Tanpa Tes! Cek Nama Anda
Cara Meningkatkan Kolaborasi Guru dan Siswa untuk Peningkatan Literasi dan Numerasi
Berita ini 39 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 23 September 2024 - 11:47 WIB

Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!

Jumat, 20 September 2024 - 11:25 WIB

Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya

Jumat, 20 September 2024 - 10:37 WIB

10 Kode Proses Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan  Tahun 2024, Cek Info GTK Anda!

Kamis, 19 September 2024 - 11:58 WIB

Wajib Simak, Ini Ketentuan dan Tautan Lapor Diri PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3

Kamis, 19 September 2024 - 11:23 WIB

Resmi Telah Dibuka PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Tahap 3, Cek Akun SIMPKB Anda Sekarang!

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis