Guru Penggerak Diangkat Jadi Kepala Sekolah, Simak Wacana Berikut

- Editor

Kamis, 25 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PPG Daljab 2024

PPG Daljab 2024

Mengenal Program Guru Penggerak

Sebagai informasi, Program Guru Penggerak menawarkan sertifikat yang cukup berharga guna menunjang jabatan seorang tenaga kependidikan. Kepemilikan sertifikat Guru Penggerak kini menjadi syarat tambahan bagi guru yang akan mengemban amanah sebagai kepala sekolah.

Apabila meninjau Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbudristek) Nomor 40 Tahun 2021 tentang Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah, maka kepemilikan sertifikat pendidik menjadi salah satu syarat bagi guru yang akan mendapat penugasan jabatan sebagai kepala sekolah.

Sejauh ini, Kemendikbud-Ristek tengah menyiapkan tenaga kependidikan yang bermutu dan berintegritas. Pihaknya juga membutuhkan sosok tenaga pendidik yang memiliki standar kelayakan dalam memimpin lembaga satuan pendidikan lewat Program Guru Penggerak. Program Guru Penggerak ini sudah mulai sejak 2022. Outputnya menyiapkan Guru Penggerak diangkat jadi kepala sekolah.

Seiring dengan berkembangnya zaman dan kualifikasi kebutuhan tenaga pendidik atau guru yang kian tinggi dan ketat, maka Kemendikbud-Ristek perlu membekali guru dengan Program Guru Penggerak.

Program Guru Penggerak berisi pembekalan guru terkait paradigma dan visi, pembelajaran yang berpihak pada peserta didik, serta pemimpin pembelajaran dalam pengelolaan sekolah. Tujuan Program Guru Penggerak adalah menyiapkan guru di tanah air menjadi pemimpin pendidikan sehingga ada kesiapan untuk Guru Penggerak diangkat jadi kepala sekolah.

Tidak hanya itu, Program Guru Penggerak juga diharapkan mampu mencetak guru profesional. “Dengan jenjang karir yang kian menjanjikan, Program Guru Penggerak menjadi sarana dalam mengakomodir lahirnya calon kepala sekolah dan pengawas masa depan yang kompeten. Harapannya kedua peran ini dapat memimpin percepatan kemajuan di sekolah se-Indonesia,” kata Temu Ismail.

Halaman selanjutnya

Syarat Menjadi Kepala…

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 11,328 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis