Fitur ClassPoint untuk Ice breaking dalam Pembelajaran

- Editor

Senin, 18 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

..

ClassPoint merupakan aplikasi/software yang dikembangkan oleh perusahaan bernama inknore. Aplikasi ini tersambung dengan Microsoft Power Point sehingga dalam implementasinya dapat sangat mudah diterapkan.

Penggunaan ClassPoint mampu menyairkan suasana dan membuat khazanah pengetahuan meningkat karena terdapat banyak sekali fitur di dalanya seperti, Pilihan Ganda, Awan Kata, Jawaban Singkat, Menggambar Singkat, dan fitur lainnya.

Hal ini dapat disesuaikan dalam konsep mengajar karena juga memberikan jenis-jenis penyampaian yang apik maupun penjelasan dalam metode visual. Sehingga siswa dalam memahami materi yang disampaikan dapat secara maksimal dan tidak mudah bosan

Dalam menggunakan ClassPoint, guru dapat membuatnya sendiri melalui laman https://www.classpoint.io/ kemudian akan terdapat banyak fitur mulai dari penggunaan pen, highlighter, hingga fitur pick a name untuk quiz yang disediakan diluar aplikasi.

Salah satu fitur lainnya adalah terdapat penggunaan annotation and whiteboard. Dimana guru dapat menjelaskannya secara digital dan real-time.

Tentu ini akan sangat membantu karena secara digital, peserta didik akan lebih memahami maksud dari materi yang disampaikan namun tetap menyenangkan karena dapat mengaksesnya bersama.

Bagi guru yang millennials dan terbilang update dengan informasi terkini, maka akan sangat mudah untuk menerapkannya di lingkungan pembelajaran, baik secara daring maupun luring (pembelajaran jarak jauh).

PENDAFTARAN KELAS TEACHERSHIP JUARA BULAN AGUSTUS TELAH DIBUKA Batas Pendaftaran Sampai 30 Juli 2022

Gabung dan daftar dengan klik DAFTAR DISINI

Konfirmasi Pendaftaran :
Rekan Andika – wa.me/6282132961814

Berita Terkait

Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Komunikasi
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Kerjasama
Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Integritas
Berita ini 338 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:58 WIB

Link- Link Penting untuk Pendaftaran Seleksi Administrasi PPG Guru Tertentu Tahun 2024

Rabu, 20 November 2024 - 10:51 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Mengelola Perubahan

Rabu, 20 November 2024 - 09:58 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pengembangan Diri dan Orang Lain

Rabu, 13 November 2024 - 10:57 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Pelayanan Publik

Senin, 11 November 2024 - 11:59 WIB

Materi Kompetensi Manajerial PPPK Guru 2024 beserta Contoh Soal : Materi Orientasi pada Hasil

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis