Cara Mengakses Platform Merdeka Mengajar

- Editor

Selasa, 27 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seperti yang diketahui bahwa platform Merdeka Mengajar merupakan sebuah aplikasi yang sangat penting bagi para guru masa kini. Namun mungkin masih banyak guru yang belum tahu cara menggunakan alat tersebut atau bingung terkait cara mengaksesnya. 

Ya, platform Merdeka Mengajar adalah sebuah pengembangan teknologi yang dilakukan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) untuk menunjang kemajuan pendidikan di Indonesia, khususnya untuk memudahkan para guru dalam mengajar. Di dalam platform tersebut tersedia sejumlah fitur yang sangat bermanfaat. Di antara fiturnya adalah sebagai tempat untuk mencari bahan ajar, alat asesmen siswa, mengikuti pelatihan mandiri, dan lain sebagainya. 

Sayang sekali jika platform tersebut tidak dimanfaatkan dengan baik oleh para pengajar. Oleh sebab itu, penting untuk tahu bagaimana cara menggunakan platform tersebut. 

Langkah pertama yang perlu dilakukan agar dapat menggunakan platform Merdeka Mengajar adalah memiliki akses untuk masuk ke dalam platform tersebut. Sebab, tidak semua orang bisa menggunakan platform Merdeka mengajar ini. Bahkan seorang pendidik pun tidak dapat masuk ke dalam sistem platform Merdeka Mengajar jika tidak memenuhi syarat. 

Nah, jika Anda seorang pendidik dan ingin menggunakan platform Merdeka Mengajar, maka Anda harus memiliki sebuah akun pembelajaran di platform Belajar.id. Jika Anda belum memiliki akun tersebut, maka Anda tidak akan bisa mengakses atau masuk ke dalam sistem platform Merdeka Mengajar. 

Jika saat ini Anda belum memiliki akun yang telah disebutkan di atas, Anda bisa segera untuk menghubungi operator sekolah di tempat Anda bertugas. Nantinya operator sekolah akan membuatkan akun untuk Anda. 

Apabila sudah memiliki akun Belajar.id, langkah kedua adalah mencoba masuk ke dalam sistem Merdeka Mengajar. Terdapat dua cara yang bisa Anda lakukan. Yang pertama masuk melalui aplikasi Merdeka Mengajar yang dapat diunduh di ponsel berbasis Android. 

Untuk mendapatkan aplikasinya dapat diunduh di Google Play Store. Jika Anda sulit untuk menemukan aplikasi tersebut, coba ketik kata kunci “Merdeka Mengajar” di Google Play Store. Jika sudah ketemu, bisa langsung di-install kemudian masuk menggunakan akun Belajar.id. 

Halaman Selanjutnya

Selain melalui aplikasi…

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis