Cara Menambah dan Menghilangkan Watermark pada CapCut

- Editor

Sabtu, 7 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cropping video

Cara lain untuk menghilangkan watermark pada CapCut adalah dengan melakukan cropping. Cara ini bisa Anda lakukan ketika mulai mengedit. Bahkan, Anda juga masih bisa menghilangkan tanda air ketika video telah tersimpan di galeri.

Misalnya, Anda sudah selesai mengedit dan mengekspor video. Lalu, Anda baru sadar bahwa watermark masih menempel di video. Anda dapat mengedit ulang dan memotong bagian slide paling ujung/akhir. Berikut caranya:

  1. Pertama, bukalah CapCut
  2. Klik menu new project atau langsung ke draft (jika sudah memiliki video hasil editing)
  3. Ketuk icon ‘+’
  4. Edit video (jika belum selesai)
  5. Jika sudah, geser slide hingga paling ujung
  6. Ketuk slide/scene terakhir video tersebut
  7. Di laman proyek tersebut akan muncul beberapa opsi. Klik icon tong sampah untuk menghapus slide yang berisi watermark
  8. Simpan video
  9. Video sudah aman di galeri tanpa tanda air.

Menonaktifkan pengaturan default

Cara yang terakhir ini juga menjadi cara andalan. Yang harus Anda lakukan adalah nematikan pengaturan bawaan aplikasi. Jika hal tersebut dilakukan, secara otomatis, tanda watermark tidak akan pernah muncul saat mengedit dan menyimpan video. Dengan begitu, setiap kali mengerjakan proyek, Anda tidak perlu lagi bingung menghilangkan tanda air.

Dalam hal ini, Anda cukup mengikuti langkah berikut:

  1. Bukalah aplikasi CapCut
  2. Pada laman utama, ketuk setting atau icon pengaturan (terdapat pada bagian atas layar)
  3. Setelah itu, Anda akan berada pada halaman pengaturan
  4. Kilik pilihan ‘tambahkan akhiran default’
  5. Ada beberapa kotak dialog, pilih pilihan ‘buang’
  6. Untuk memastikan, cek ulanh scene video apakah masih ada watermark di slide akhir atau tidak
  7. Selesai

Halaman Selajutnya

Cara Menambahkan Watermark Pribadi di Capcut

Berita Terkait

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru
Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan
Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan
Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21
Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal
Ciri-Ciri Guru Tidak Mampu Mengelola Kelas dengan Baik, Ini Solusinya!
Model-Model Pengelolaan Kelas yang  Inovatif Dapat Guru Gunakan di Kelas
Cara Pengelolaan Kelas yang Kreatif Mendorong Literasi dan Numerasi Siswa
Berita ini 874 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 10:58 WIB

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru

Rabu, 11 September 2024 - 21:34 WIB

Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan

Rabu, 11 September 2024 - 21:20 WIB

Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan

Selasa, 10 September 2024 - 12:28 WIB

Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21

Selasa, 10 September 2024 - 11:41 WIB

Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis