Pada pendaftaran PPG Prajabatan gelombang 3 tahun 2023 membuka banyak sekali bidang studi PPG Prajabatan untuk bisa berpeluang menjadi bagian dari PPG prajabatan.
Dalam artikel sebelumnya Bidang Studi Muatan Lokal Dibuka Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Tahun 2023, Simak Selengkapnya! Sudah dibahas bagian pertama bidang studi yang dibuka.
Dalam artikel ini akan melanjutkan daftar Bidang Studi yang dibuka dalam PPG Prajabatan gelombang 3 tahun 2023 ini.
Sejarah
Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:
- Pendidikan Sejarah
- Pendidikan Sejarah dan Sosiologi
- Sejarah
- Ilmu Sejarah
Pendidikan Luar Biasa
Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:
- Pendidikan Luar Biasa
- Pendidikan Khusus
Seni Budaya
Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:
- Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik
- Pendidikan Seni Rupa
- Pendidikan Seni Tari
- Pendidikan Seni Musik
- Pendidikan Seni Pertunjukan
- Pendidikan Seni Tari dan Musik
- Pendidikan Seni Tari Keagamaan Hindu
- Pendidikan Seni dan Budaya Keagamaan Hindu
- Seni Drama, Tari dan Musik
- Seni Pertunjukan
Dll
Informatika
Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:
- Pendidikan Informatika
- Pendidikan Vokasional Informatika
- Pendidikan teknik Informatika dan Komputer
- Pendidikan Ilmu Komputer
- Pendidikan Teknik Informatika
- Pendidikan Komputer
- Pendidikan Teknologi Informasi dan Komputer
- Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer
- Rekayasa Sistem Kompueter
- Ilmu Komputer
Halaman selanjutnya,
Halaman : 1 2 Selanjutnya