Ada Rapat Panselnas, Hasil Seleksi PPPK Guru 2022 Diumumkan oleh Masing-Masing Instansi?

- Editor

Rabu, 22 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dia menegaskan BKN sangat mendukung pengadaan 1 juta PPPK guru, tetapi masalahnya yang lulus tidak sebanyak yang terdata.

Selain itu, isu ketersediaan anggaran untuk membayar gaji dan tunjangan guru PPPK. Sudah lulus seleksi, tetapi kemudian tidak bisa diangkat, karena daerah tidak punya anggaran.

Deputi Suharmen mengaku tidak tahu kapan Kemendikbudristek siap mengajukan jadwal pengumuman PPPK guru untuk selanjutnya diumumkan Panselnas.

“Ada hal-hal teknis yang harus diselesaikan dahulu supaya seleksi itu bisa dipertanggungjawabkan,” tegasnya.

Dia menambahkan akan ada rapat Panselnas membahas masalah tersebut dan tinggal menunggu surat undangan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB).

Beberapa waktu lalu, Plt Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbudr Ristek Nunuk Suryani telah memastikan bahwa pengumuman hasil seleksi PPPK Guru 2022 akan berlangsung bulan ini.

“Insya Allah Panselnas akan mengumumkan hasilnya sekitar minggu ketiga atau keempat bulan Februari sesuai arahan BKN,” kata Nunuk Suryani, dikutip Selasa (21/2/2023).

Disebutkan, Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) memutuskan menunda hasil seleksi sebagai bagian dari upaya untuk memaksimalkan terisinya formasi yang tersedia.

Hal ini memungkinkan kesempatan yang seluas-luasnya bagi para guru untuk menjadi Aparatur Sipil Negara atau ASN PPPK.

Halaman berikutnya

Nunuk menjelaskan, setelah dilakukan..

Berita Terkait

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN
Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?
Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat
Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!
[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II
Tahun 2025 Guru Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi Akan Sejahtera dengan Program Prioritas Mendikdasmen
Guru Wajib Tahu, Poin Penting dalam PermenPANRB Nomor 21 Tahun 2024 tentang Jabatan Fungsional Guru
4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Berita ini 164 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 18:16 WIB

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN

Senin, 20 Januari 2025 - 17:51 WIB

Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?

Senin, 20 Januari 2025 - 12:27 WIB

Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat

Senin, 20 Januari 2025 - 11:43 WIB

Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!

Rabu, 15 Januari 2025 - 12:24 WIB

[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II

Berita Terbaru

Advertorial

HHRMA Bali: Jembatan Karier di Industri Perhotelan

Selasa, 11 Feb 2025 - 09:45 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis