Simak, Lowongan CPNS 2023 Semakin Ketat!

- Editor

Sabtu, 18 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Persaingan lowongan CPNS 2023 sudah dipastikan akan berlangsung ketat, lantaran formasi yang disediakan sangat terbatas.

Pemerintah juga sudah menyusun arah kebijakan dalam pengadaan ASN tahun 2023 yang dimana dalam lowongan CPNS 2023 akan diselenggarakan sangat selektif.

Data BKN telah menyebutkan bahwa jumlah pegawai negeri sipil (PNS) Republik Indonesia yang berstatus aktif per 31 Desember 2021 yakni sejumlah 3.995.634.

Mengenai data tersebut dikutip dari buku statistic PNS Desember 2021 yang diterbitkan Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian BKN.

Jumlah PNS mengalami penurunan sebanyak 4,1 persen apabila dibandingkan dengan jumlah PNS pada tanggal 31 Desember 2020 lalu.

Lebih lanjut juga sudah dijelaskan bahwa dalam penurunan jumlah PNS ini seiring dengan kebijakan yang diadopsi oleh pemerintah Indonesia yang sebagaimana yang sudah diterapkan dibeberapa negara maju yakni komposisi antara civil servant atau pembuat kebijakan (PNS) yang lebih sedikit, tetapi sementara jumlah dari government worker/public services (PPPK)lebih banyak lagi.

“Langkah yang diambil untuk memodernisasi birokrasi secara cepat tetapi disamping hal tersebut hingga dengan tahun 2023 dari pemerintah akan tetap menata kembali kebutuhan jenis pekerjaan ASN di dalam berbagai lini di semua instansi, maka sehubung dengan adanya transformasi digital yang baru berlangsung menuju ke implementasi sistem pemerintah berbasis elektronik (SPBE) sepenuhnya,” demikian lanjutan dari kalimat dalam dokumen BKN tersebut.

Mengenai kalimat tersebut juga menunjukan kearah kebijakan dalam pengadaan lowongan CPNS 2023 yang dikaitkan dengan semangat pemerintah dengan menciptkan birokrasi yang modern mencakup dengan inovasi-inovasi layanan berbasis digital.

Sejumlah instansi pemerintah juga sudah tergolong sukses melakukan transformasi digital maka target tersebut juga sudah tentu harus didukung oleh sosok sosok CPNS yang andal di dalam bidang digital.

Berikut gambaran umum menghenai formasi CPNS 2023.

Menpan RB Azwar Anas sudah memastikan bahwa dalam seleksi lowongan CPNS 2023 juga akan membuka kesempatan untuk pelamar umum.

“Untuk seleksi tahun ini juga akan dibuka bagi umum, tidak Cuma dari jalur sekolah kedinasan saja,” Ucap Anas Jakarta, Senin, 30 Januari tahun 2023.

Ditegaskan juga bahwa dari pemerintah juga memberi prioritas kepada para talenta digital sebagai bentuk transformasi digitalisasi yang sekarang ini baru dijalankan dalam kerangka arsitektur sistem pemerintah berbasis elektronik (SPBE).

Halaman Selanjutnya

Menteri Anas juga menyebutkan bahwa terdapat empat kebijakan

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis