Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) telah menyampaikan sebuah pengumuman penting untuk guru sertifikasi dan non sertifikasi pada semua jenjang pendidikan yakni TK, SD, SMP dan SMA. Pengumuman yang disampaikan oleh Kemdikbud untuk guru sertifikasi pada semua jenjang pendidikan yakni terkait tunjangan sertifikasi (TPG) triwulan 2, SKTP, tunjangan sertifikasi (TPG) triwulan 3 dan tunjangan sertifikasi triwulan 4.
Pengumuman tersebut yakni terkait tunjangan sertifikasi triwulan 2 yang mana pada triwulan kedua ini telah ada beberapa daerah yang sudah mencairkan tunjangan sertifikasi guru triwulan 2 atau Tunjangan Profesi Guru (TPG).
Daerah-daerah yang sudah mencairkan tunjangan sertifikasi guru triwulan 2 yakni Sulawesi Barat, Madina, Sintang, Lombok, Luwu, Makassar, Aceh Barat, Minahasa Utara, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Tegal, Muba, Polewali Mandar, Indramayu, Bekasi, Tangerang, Berau, Takalar, DIY, Aceh Selatan, Musi Rawas, Talaud, Boalemo, Padang, Jakarta, Bandung, Surabaya, Medan, Lampung.
Lebih lanjut yakni daerah Sumatera Utara, Deli Serdang, Buru, Pohuwato, Tulang Bawang, Padang Pariaman, Jambi, Banjar, Basel, Muara Enim, Ciamis, Palembang, Cilacap, Kukar, Kapuas, Serang, Gorontalo, Sumatera Barat, Bogor, Sulawesi Tengah, Tanggamus, Banjarnegara, Bali, Cilegon, Madiun dan Majalengka.
Halaman Selanjutnya
Sedangkan untuk jadwal pencairan tunjangan sertifikasi guru…
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya