Public speaking merupakan salah satu skill yang sangat dibutuhkan terutama bagi seorang guru untuk melakukan kegiatan pembelajaran melalui interaksi dengan siswa. Dengan kemampuan ini, para guru dapat dengan mudah menjalin interaksi dengan siswa untuk memberikan materi pelajaran atau sekedar memberikan arahan dan motivasi.
Public speaking merupakan komunikasi lisan yang dilakukan di depan khalayak umum untuk menyampaikan suatu hal. Kemampuan public speaking sangat diperlukan agar seseorang terutama pendidik mampu menggerakkan orang lain melalui penyampaian gagasan yang mudah diterima oleh publik.
Apabila seseorang memiliki kemampuan public speaking yang baik, maka dapat memberikan banyak manfaat.Kunci kesuksesan dari kemampuan public speaking adalah percaya diri sehingga seseorang yang ingin jago dalam public speaking harus percaya bahwa dirinya mampu dalam menyampaikan ide serta gagasan secara verbal di hadapan publik.
Halaman Selanjutnya
Kemampuan komunikasi tersebut sangat penting dimiliki…
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya