4. Jangan pernah merasa ahli, newbie
Dalam proses berbagi tersebut, selalu tanamkan dalam diri sendiri bahwa guru yang berbagi jangan merasa hebat atau merasa paling ahli, karena sejatinya manusia harus tetap belajar sampai kapanpun.
Sehingga nantinya semangat berkembang dan menambah ilmu ilmu baru lainnya tetap terjaga.
5. Konsisten
Tips yang terakhir yaitu berkaitan dengan konsistensi. Terkadang ini menjadi hal yang tersulit apalagi ditengah kesibukan sebagai seorang guru.
Namun apabila sudah bertekad dalam hati untuk bisa konsisten untuk membagikan ilmu, belajar bersama antar guru atau komunitas dan meningkatkan kepercayaan dirinya.
Itulan 5 tips menjadi guru berbagi yang dapat coba Anda terapka, semoga dapat menambah wawasan dan bermanfaat.
Promo PELATIHAN SERIES, Satu kali daftar dapat 5 Pelatihan Sekaligus !!!
Mau dibantu mendaftar? Langsung hubungi kontak berikut ini : https://wa.me/6281228039087 (Ratih)
Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link INI kemudian join.
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2